This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Dirana, Fawwaz Syafril (2023) Pengaruh reward terhadap organizational commitment volunter dengan gender sebagai variabel moderator. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Fawwaz Syafril Dirana_J91219102.pdf Download (4MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Reward terhadap Organizational Commitment volunter dan fungsi gender sebagai moderator, serta pengaruh Reward terhadap dimensi komitmen afektif, komitmen berkelanjutan, dan komitmen normatif. Penelitian kuantitatif korelasional yang menggunakan Organizational Commitment Questionaire (OCQ) yang digunakan oleh Maqsood et al., (2012) dengan 18 aitem (α = 0,843) dan instrumen dari Stater & Stater (2019) yang mengukur Reward dengan 15 aitem (α = 0,815). Subjek penelitian ini adalah volunter di organisasi non-profit sebanyak 302 orang. Teknik pengambilan data menggunakan purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis korelasi Regresi Linear Berganda dan Regresi Linear Sederhana. Hasil analisis menunjukkan bahwa Reward memiliki pengaruh pada Organizational Commitment volunter sebesar 29.1% dan gender tidak terbukti berfungsi sebagai moderator. Pengaruh Reward pada komitmen afektif sebesar 26%, pada komitmen normatif sebesar 18,6%, dan pada komitmen keberlanjutan sebesar 11.5%.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Organisasi Masyarakat Psikologi Pengabdian Masyarakat |
||||||||
Keywords: | Organizational commitment; reward; gender; volunter; organisasi non-profit | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Psikologi | ||||||||
Depositing User: | Fawwaz Syafril Dirana | ||||||||
Date Deposited: | 28 Mar 2023 03:57 | ||||||||
Last Modified: | 28 Mar 2023 03:57 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/60296 |
Actions (login required)
View Item |