Strategi komunikasi membangun brand image dalam meningkatkan daya saing lembaga pendidikan SMA Hang Tuah 2 Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Nafi'ah, Ulum (2023) Strategi komunikasi membangun brand image dalam meningkatkan daya saing lembaga pendidikan SMA Hang Tuah 2 Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Ulum Nafi'ah_B75219080..pdf

Download (3MB)

Abstract

Pada penelitian ini terdapat tujuan yang digunakan yaitu untuk mengetahui penerapan strategi komunikasi membangun Brand Image yang dilakukan oleh SMA Hang Tuah 2 Sidoarjo agar dapat meningkatkan daya saingnya. Serta mendeskripsikan faktor-faktor pembentuk Brand Image di lembaga pendidikan SMA Hang Tuah 2 Sidoarjo. Untuk mendeskripsikan kedua persoalan tersebut, peneliti menggunakan metode kualitatif deskriptif yang bersifat deskriptif analitik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Strategi Komunikasi membangun brand image dengan melalui (a) Pengumpulan data, dilakukan untuk menambah pengetahuan siswa tentang bahasa asli dari Brazil, serta meningkatkan kepercayaan diri siswa SMA Hang Tuah 2 Sidoarjo dalam berbahasa inggris (b) Perumusan Tujuan Program, dari data yang telah dikumpulkan, sebagai dasar dari terbentuknya program “Native Teacher” (c) Pemilihan Media komunikasi, website, instagram, dan youtube (d) Evaluasi, sebagai tahap penyelesaian dari rangkaian strategi komunikasi. (2) Faktor pembentuk brand image, (a)Akreditasi Kelembagaan (b) Prestasi Siswa (c) Program Unggulan (d) Kualitas Lulusan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Nafi'ah, Ulumnafiahulum15@gmail.comB75219080
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHamidah, Liliklilikhamidah89@gmail.com2017127301
Subjects: Ilmu Komunikasi
Minat Siswa
Pendidikan
Keywords: Strategi komunikasi; brand image; daya saing; lembaga pendidikan
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ulum Nafi'ah
Date Deposited: 06 Mar 2023 03:07
Last Modified: 06 Mar 2023 03:07
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/61185

Actions (login required)

View Item View Item