This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Sari, Ratna Perwita (2023) فعالية استخدام وسيلة التعليم الفيلم الكرتوني باللغة العربية بالوسيلة TIK TOK في تعليم مهارات الاستماع والكلام لطلاب الصف السابع بالمدرسة المتوسطة الإسلامية الحكومية 4 سورابايا. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Ratna Perwita Sari_ D72219044.pdf Download (5MB) |
Abstract
Peneliti membahas tentang “Efektivitas Penggunan Media Pembelajaran Film Kartun Berbahasa Arab Melalui Aplikasi TikTok Dalam Mempelajari Keterampilan Menyimak dan Berbicara Siswa Kelas VII MTsN 4 Surabaya”. Adapun rumusan masalah sebagai berikut : 1) Bagaimana Keterampilan Menyimak dan Berbicara Siswa Kelas VII MTsN 4 Surabaya?, 2) Bagaimana Peggunaan Media Pembelajaran Film Kartun Berbahasa Arab Melalui Aplikasi TikTok Dalam Mempelajari Keterampilan Menyimak dan Berbicara Siswa Kelas VII MTsN 4 Surabaya?, 3) Bagaimana Efektivitas Penggunan Media Pembelajaran Film Kartun Berbahasa Arab Melalui Aplikasi TikTok Dalam Mempelajari Keterampilan Menyimak dan Berbicara Siswa Kelas VII MTsN 4 Surabaya?. Peneliti menggunakan metode kuantitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara, observasi, dokumentasi, dan tes. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 32 siswa kelas VII-G. Hasil dari penelitian ini adalah Peggunaan Film Kartun Berbahasa Arab Melalui Aplikasi TikTok efektiv dalam mempelajari Keterampilan Menyimak dan Berbicara Siswa Kelas VII MTsN 4 Surabaya. Nilai T tabel pada keterampilan menyimak yakni 18,59, adapun pada keterampilan berbicara yakni 20. Hal ini menunjukkan bahwa hipotesis nol (Ho) ditolak dan hipotesis alternative (Ha) diterima.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Bahasa Arab Metode Pembelajaran Media Sosial |
||||||||||||
Keywords: | Pembelajaran; film kartun; tik tok | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||||||
Depositing User: | Ratna Perwita Sari | ||||||||||||
Date Deposited: | 04 May 2023 03:06 | ||||||||||||
Last Modified: | 04 May 2023 03:06 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/61901 |
Actions (login required)
View Item |