This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Saidah, Amilatus (2023) Budaya berpakaian ala korean style pada maha santri pondok pesantren mahasiswa al Jihad Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Amilatus Saidah_I73219037.pdf Download (5MB) |
Abstract
Topik kajian penelitian ini ialah tentang budaya berpakaian ala korea style yang banyak digandrungi oleh masyarakat termasuk mahasantri Pondok Pesantren Al Jihad Surabaya apabila dilihat dari sudut pandang kajian teori behavior, juga menganalisis faktor yang mempengaruhi mahasantri dalam berpakaian ala korea style sert tanggapan mahasantri mengenai peraturan berpakaian di Pondok Pesantren Al Jihad Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang kemudian dikaji menggunakan pedoman dari teori behavioral B.F Skinner mengenai : pengaruh lingkungan pada perilaku aktor dan akibat yang diperoleh pelaku setelah melakukan suatu perilaku berupa penguatan dan hukuman. Dari penelitian ini ditemukan : (1) Bagaimana Bentuk Pakaian Ala Korean Style yang dikenakan Mahasantri Di Pondok Pesantren Mahasiswa Al Jihad Surabaya (2) faktor yang memengaruhi budaya berpakaian ala korean style pada mahasantri di Pondok Pesantren Surabaya yakni dunia internet, teman kampus dan teman lingkungan pondok (3) Tanggapan mahasantri terhadap peraturan berpakaian yang berlaku di Pondok Pesantren yakni kesadaran bahwa tinggal di Pesantren maka harus mentaati peraturan yang berlaku.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Pesantren Pakaian dan Perhiasan Budaya |
||||||||
Keywords: | Budaya; berpakaian ala korean; maha santri pondok pesantren | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi | ||||||||
Depositing User: | Amilatus Saidah | ||||||||
Date Deposited: | 08 Jun 2023 03:41 | ||||||||
Last Modified: | 08 Jun 2023 04:31 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/62908 |
Actions (login required)
View Item |