This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Firdaus, Ahmad Hafidz (2023) Hubungan kontrol diri dan efikasi diri dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa UIN Sunan Ampel Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Ahmad Hafidz Firdaus_J01219004.pdf Download (12MB) |
Abstract
Perilaku prokrastinasi merupakan kebiasaan secara sengaja menunda pekerjaan yang individu itu harapkan meskipun individu tersebut mengetahui bahwa dengan menunda pekerjaanya akan memberikan dampak yang tidak baik kepadanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya Hubungan Kontrol diri dan Efikasi diri dengan Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa UIN Sunan Ampel Surabaya. Penelitian ini merupakan Penelitian Kuantitatif dengan menggunakan teknik convenience sampling. Subjek dari penelitian ini adalah Mahasiswa tingkat akhir di semester 10-14 pada mahasiswa UIN Sunan Ampel Surabaya, dengan jumlah 152 Mahasiswa. Hasil dari penelitian ini menunjukan nilai R square 0,412 hal ini mengandung arti bahwa X1 dan X2 berhubungan simultan dengan variabel Y sebesar 41,2%. Hal ini menunjukan bahwa variabel Prokrastinasi Akademik di pengaruhi oleh variabel control diri dan variabel efikasi diri sebanyak 41.2% sedangkan sisanya 58,8% di pengaruhi oleh variable lain yang tidak diteliti.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Motivasi Belajar Psikologi Perilaku |
||||||||
Keywords: | Kontrol diri; efikasi diri; prokrastinasi akademik; mahasiswa UIN Sunan Ampel | ||||||||
Divisions: | Fakultas Psikologi dan Kesehatan > Psikologi | ||||||||
Depositing User: | Ahmad Hafidz Firdaus | ||||||||
Date Deposited: | 03 Aug 2023 05:19 | ||||||||
Last Modified: | 03 Aug 2023 05:19 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/63882 |
Actions (login required)
View Item |