Upaya menghapus stigma terhadap mantan narapidana perempuan: jalan menuju keberhasilan reintegrasi social: studi ex-napi di Kota Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Imatuziah, Ratna (2023) Upaya menghapus stigma terhadap mantan narapidana perempuan: jalan menuju keberhasilan reintegrasi social: studi ex-napi di Kota Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Ratna Imatuziah_10040320097.pdf

Download (5MB)
[img] Text
Ratna Imatuziah_10040320097_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 January 2027.

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai stigma yang dialami oleh mantan narapidana perempuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi upaya-upaya yang dilakukan untuk menghapus stigma sebagai jalan menuju keberhasilan reintegrasi sosial. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Subjek penelitian adalah mantan narapidana perempuan (Ex-Napi di Kota Surabaya). Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Stigma Erving Goffman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa stigma yang dialami oleh mantan narapidana perempuan meliputi label, pemisahan, stereotip dan diskriminasi. Stigma yang dialami oleh mantan narapidana perempuan disebabkan oleh faktor-faktor tertentu. Faktor-faktor yang menyebabkan stigma terhadap mantan narapidana perempuan dapat mempengaruhi proses reintegrasi sosial. Oleh karena itu, terdapat upaya upaya yang dilakukan mantan narapidana perempuan untuk menghapus stigma sebagai jalan keberhasilan proses reintegrasi sosial (proses kembalinya mereka ke dalam masyarakat). Penelitian ini diharapkan memberikan wawasan mengenai upaya-upaya menghapus stigma terhadap mantan narapidana perempuan untuk memulai kehidupan baru di masyarakat.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Imatuziah, Ratna10040320097@student.uinsby.ac.id10040320097
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorIzzah, Iva Yulianti Umdatulivayulianti@uinsby.ac.id2018077602
Subjects: Sosiologi
Keywords: Stigma; mantan narapidana perempuan; reintegrasi sosial
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: Ratna Imatuziah
Date Deposited: 22 Jan 2024 08:08
Last Modified: 05 Feb 2024 04:54
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/67428

Actions (login required)

View Item View Item