Qonaah pada Atlet Disabilitas National Paralympic Committee Tulungagung Jawa Timur perspektif Victor Emile Frankl

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Khoiriyah, Siti (2024) Qonaah pada Atlet Disabilitas National Paralympic Committee Tulungagung Jawa Timur perspektif Victor Emile Frankl. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Siti Khoiriyah_07020620058 ok.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Siti Khoiriyah_07020620058 full.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 February 2027.

Download (2MB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang makna hidup dari seorang tokoh yang bernama Victor Emile Frankl dan beliau juga pencetus logoterapi. Penulis juga mengambil beberapa pembahasan tentang, Bagaimana proses Qona’ah pada atlet disabilitas National Paralympic Committee Tulungagung Jawa Timur perspektif Victor Emile Frankl ? dan Bagaimana Atlet Disabilitas National Paralympic Committee Tulungagung Jawa Timur mencapai Qona’ahnya dalam perspektif Victor Emile Frankl?. Untuk tujuan dari penelitian ini yakni mengetahui proses qona’ah dari Victor Emile Frankl dan pencapaiannya. Metode yang dilakukan oleh peneliti yakni menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan lapangan. Sedangkan teknik pengumpulan datanya menggunakan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Sumber data yang diambil menggunakan data primer dan data sekunder. Untuk data primer peneliti menggunakan para informan dari atlet disabilitas NPC Tulungagung dan untuk data sekundernya menggunakan karya-karya yang relevan dengan penelitian ini. Ketika melakukan wawancara penulis menghabiskan waktu hampir 2 minggu karena harus memastikan apakah atlet disabilitas itu sibuk ataukah tidak. Menurut tokoh yang bernama Victor Emile Frankl mengatakan bahwa ada beberapa tahap untuk bisa mencapai makna hidup yang sebenarnya yakni. 1. Tahap tragis, 2. Tahap penerimaan diri, 3. Tahap penemuan makna hidup, 4. Tahap realisasi diri dan yang terakhir yakni tahap puncak (tahap mencapai makna hidup). Dari tahap-tahap tersebut bisa mengetahui bahagaimana seorang atlet bisa mencapai qona’ahnya. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa informan satu memiki jumlah poin 19. Dari hasil poin tersebut bisa dilihat bahwa informan satu sudah mencapai qona’ah sangat bagus. Untuk informan dua dan ketiga memilki total yang sama dimana keduanya juga sudah memiliki sifat qona’ah yang bagus.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Khoiriyah, Sitikhoiriyah1400@gmail.com070206200058
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorKhodijah, Khodijahuchykhadijah7@gmail.com196611101993032001
Subjects: Akhlak
Psikologi Islam
Psikoterapi
Keywords: Atlet; disabilitas; makna hidup; qonaah
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Tasawuf dan Psikoterapi
Depositing User: siti khoiriyah
Date Deposited: 05 Feb 2024 06:16
Last Modified: 05 Feb 2024 06:16
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/68223

Actions (login required)

View Item View Item