Membandingkan anuitas berdasarkan tingkat suku bunga dan risiko mortalitas

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Saidah, Asyiqqotus (2024) Membandingkan anuitas berdasarkan tingkat suku bunga dan risiko mortalitas. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Asyiqqotus Saidah_09040220050 OK.pdf

Download (897kB)
[img] Text
Asyiqqotus Saidah_09040220050 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 July 2027.

Download (2MB)

Abstract

Setiap anuitas memiliki nilai akhir atau nilai tunai yang bergantung pada tingkat suku bunga dan mortalitas. Dalam literatur aktuaria, terdapat perdebatan mengenai faktor mana yang lebih krusial dalam menentukan biaya anuitas, apakah suku bunga atau mortalitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dampak faktor tingkat suku bunga dan mortalitas terhadap anuitas. Pada penelitian ini digunakan tingkat suku bunga yang berbeda, yaitu sebesar 8\%, \%, 10\% dan nilai parameter s (penambahan usia untuk menentukan intensitas mortalitas) sebesar 20, 30, 35, dan 40. Sementara itu, data mortalitas yang digunakan berasal dari Tabel Mortalitas Indonesia IV. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat suku bunga menjadi faktor yang lebih signifikan dalam menentukan biaya anuitas di lingkungan suku bunga tinggi dan ketika nilai parameter s rendah. Di sisi lain, faktor mortalitas menjadi lebih signifikan dalam menentukan biaya anuitas pada tingkat suku bunga yang rendah dan ketika nilai parameter s tinggi. Penelitian ini berkontribusi memperkaya implementasi matematika aktuaria yang dapat dijadikan sebagai pertimbangan bagi perusahaan dalam menetapkan nilai anuitas yang lebih menguntungkan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Saidah, Asyiqqotusasyiqqotus12@gmail.com09040220050
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorFarida, Yuniaryuniar_farida@uinsby.ac.id2027057901
Thesis advisorHakim, Lutfilutfihakimbungah@gmail.com--
Subjects: Asuransi Jiwa
Matematika
Keywords: anuitas kontinu seumur hidup; suku bunga; mortalitas
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Matematika
Depositing User: Asyiqqotus Saidah
Date Deposited: 22 Jul 2024 00:44
Last Modified: 22 Jul 2024 00:44
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/71984

Actions (login required)

View Item View Item