This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Nafi’ah, Arina Ilman (2023) Pengambilan keputusan kepala madrasah dalam meningkatkan mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Nurul Huda Sedati Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Arina Ilman Nafi'ah_D73219045 full.pdf Restricted to Repository staff only until 18 September 2027. Download (10MB) |
|
Text
Arina Ilman Nafi'ah_D73219045.pdf Download (10MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis implementasi keputusan kepala madrasah di MA Nurul Huda Sedati Sidoarjo, manajemen mutu pendidikan di MA Nurul Huda Sedati Sidoarjo, dan juga mengenai keputusan kepala madrasah dalam meningkatkan mutu pendidikan di MA Nurul Huda Sedati Sidoarjo. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Subyek penelitian ini adalah kepala madrasah, wakil kepala bidang kurikulum,wakil kepala bidang kesiswaan, wakil kepala bidang sarana prasarana, wakil kepala bidang humas, guru, siswa dan wali murid di MA Nurul Huda Sedati Sidoarjo. Peneliti mendalami fenomena-fenomena yang ada di lapangan kemudian menggambarkan dalam bentuk kata-kata dan kalimat. Pengumpulan data dilaksanakan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis dengan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang menunjukkan bahwa implementasi keputusan kepala madrasah meliputi.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Kepala Sekolah Pendidikan |
||||||||
Keywords: | Pengambilan keputusan; kepala madrasah; mutu pendidikan | ||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam | ||||||||
Depositing User: | Arina ilman Nafi'ah | ||||||||
Date Deposited: | 18 Sep 2024 08:12 | ||||||||
Last Modified: | 18 Sep 2024 08:12 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/73837 |
Actions (login required)
View Item |