This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Fitriana, Khusnul Eka (2024) Pemberdayaan anggota PKK melalui peran Koperasi Wanita sebagai pendorong home industri di Desa Sugihwaras Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Khusnul Eka Fitriana_04040220068 OK.pdf Download (2MB) |
|
Text
Khusnul Eka Fitriana_04040220068 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 16 December 2027. Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran potensi, strategi pemberdayaan, hasil dari proses pemberdayaan dan relefansi dakwah Bil Hal dalam pemberdayaan anggota PKK melalui Peran Koperasi Wanita Sebagai Pendorong Home Industri Di Desa Sugihwaras Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan ABCD (Asset Based Community Development) dengan subjek penelitian yaitu ibu-ibu PKK dan fokus terhadap aset yang dimiliki oleh individu ibu-ibu PKK dan aset finansial berupa KOPWAN (Koperasi Wanita). Beberapa prosedur penelitian ini yaitu, discovery, dream, design, define, and destiny. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa, (1) Masyarakat khususnya anggota PKK, telah menunjukkan kesadaran yang signifikan terhadap potensi yang dimiliki oleh setiap individu di dalam komunitas, (2) Kesadaran ini, terutama dalam konteks mendukung aspek ekonomi, menandakan bahwa para anggota telah mampu mengenali dan memanfaatkan potensi atau aset yang mereka miliki, seperti peran strategis Koperasi Wanita (KOPWAN), (3) Adanya kontribusi yang berarti dari KOPWAN menunjukkan peran sentralnya dalam mendukung kegiatan home industri dan pemberdayaan ekonomi di kalangan masyarakat.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Ekonomi Industri RumahTangga Organisasi Masyarakat |
||||||||
Keywords: | Pemberdayaan; Ekonomi; Home Industri | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam | ||||||||
Depositing User: | Khusnul Eka Fitriana | ||||||||
Date Deposited: | 16 Dec 2024 04:07 | ||||||||
Last Modified: | 16 Dec 2024 04:07 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/74572 |
Actions (login required)
View Item |