This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Anggraini, Diah Putri (2024) Penggunaan bilingualisme (Indonesia-Korea) dalam interaksi sosial pada gen z di Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
Diah Putri Anggraini_10020321038 OK.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
Diah Putri Anggraini_10020321038 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 7 April 2028. Download (2MB) |
Abstract
Pada penelitian ini ada beberapa permasalahan yang dikaji yakni terkait bagaimana proses generasi Z dalam mempelajari dan menggunakan bilingualisme (Indonesia-Korea) pada interaksi sosial nya serta apa motivasi generasi Z dalam menggunakan bilingualisme ketika berinteraksi. Dari permasalahan tersebut peneliti memutuskan untuk melakukan penelitian di Surabaya bagian timur, pemilihan wilayah tersebut berdasarkan banyaknya kampus yang berada di Surabaya Timur. Hal ini dikarenakan mahasiswa termasuk generasi Z dimana mereka lebih terbuka dan aware terhadap budaya populer seperti Korean Wafe. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yakni metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan teori media baru Lev Manovich dan teori interaksionisme simbolik Herbert Blumer. Penelitian ini mengungkapkan bahwasanya fenomena bilingualisme Indonesia-Korea disebabkan oleh adanya fenomena Hallyu, mereka mempelajari budaya korea dengan memanfaatkan kemudahan atau fitur yang ada dalam media baru. Selain itu mereka menggunakan bilingualisme Indonesia-Korea ini berdasarkan makna emosional, makna identitas, dan makna citra diri.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Komunikasi Remaja, Gaya hidup |
||||||||
Keywords: | Penggunaan Bilingualisme; Interaksi Sosial; Generasi Z | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi | ||||||||
Depositing User: | Diah Putri Anggraini | ||||||||
Date Deposited: | 07 Apr 2025 14:03 | ||||||||
Last Modified: | 07 Apr 2025 14:03 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/76761 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |