Perencanaan seleksi pemungutan anak asuh di Yayasan yatim piatu Al Hikmah Sidomulyo Bangsal Mojokerto

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Nisak, Hernik Khoirun (2005) Perencanaan seleksi pemungutan anak asuh di Yayasan yatim piatu Al Hikmah Sidomulyo Bangsal Mojokerto. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Hernik Khoirun Nisak_B04301097 2005.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini memberikan suatu kesimpulan: Pertama yaitu tujuan utama dari Yayasan yatim piatu Al Hikmah adalah meringankan beban fakir miskin khususnya anak-anak terlantar. Sedangkan tujuan dari perencanaan seleksi pemungutan sendiri adalah karena terbatasnya faktor-faktor dana yang dimiliki. Kedua, keadaan yang ada di Yayasan yatim piatu Al Hikmah adalah kurangnya dana atau sedikitnya donatur yang mereka terima akibatnya harus diadakan penyelesaian terlebih dahulu sebelum menerima anak asuh. Ketiga yaitu adanya faktor penunjang dan penghambat dalam internal dan eksternal, misalnya faktor penunjang internal optimisnya para pengurus dalam mendidik anak asuh sedangkan eksternal, rasa simpati dari sebagian warga masyarakat yang ingin memajukan dan membantu masalah dana yayasan. Keempat yaitu adanya program jangka panjang dan jangka pendek Yayasan yatim piatu Al Hikmah, misalnya program jangka pendek meningkatkan kemampuan pemahaman dan pelaksanaan ibadah keagamaan bagi para anak asuh, sedangkan jangka panjang penyempurnaan sarana dan prasarana, mempertahankan dan meningkatkan mutu pendidikan. Jadi perencanaan adalah hal yang penting dalam menjalankan suatu organisasi

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Nisak, Hernik KhoirunUNSPECIFIEDB04301097
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
UNSPECIFIEDSubandi, Bambangbangbandi@uinsby.ac.id2003037403
Subjects: Dakwah > Dakwah - Manajemen
Keywords: Anak Asuh; Yayasan Yatim Piatu; Al Hikmah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Mr. Supriyatno Hary
Date Deposited: 05 Feb 2025 08:05
Last Modified: 05 Feb 2025 08:05
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/77521

Actions (login required)

View Item View Item