Konseling Islam dengan teknik self talk untuk mengatasi rasa percaya diri rendah pada seorang remaja yang mengalami fatherless di Kelurahan Jatirejo Nganjuk

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Putri, Alma Syahda Bidari (2025) Konseling Islam dengan teknik self talk untuk mengatasi rasa percaya diri rendah pada seorang remaja yang mengalami fatherless di Kelurahan Jatirejo Nganjuk. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Alma Syahda Bidari Putri_04040321099.pdf

Download (4MB)
[img] Text
Alma Syahda Bidari Putri_04040321099_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 15 April 2028.

Download (3MB)

Abstract

Fokus penelitian ini adalah: 1) Bagaimana Proses Konseling Islam dengan Teknik Self Talk Dalam Mengatasi Rasa Percaya Diri Rendah pada Seorang Remaja yang Mengalami Fatherless di Kelurahan Jatirejo Nganjuk? 2) Bagaimana Hasil Konseling Islam dengan Teknik Self Talk Dalam Mengatasi Rasa Percaya Diri Rendah pada Seorang Remaja yang Mengalami Fatherless di Kelurahan Jatirejo Nganjuk?. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif metode studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi. Data yang diperoleh di lapangan dianalisis dengan metode deskriptif komparatif, memadukan teori Teknik Self Talk dengan temuan di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pelaksanaan Teknik self talk terdiri dari tiga tahap: mengatasi kesadaran klien terhadap pikiran irasionalnya, mengubah pikiran dan perasaan negatif, dan menetapkan tujuan rasional sekaligus menumbuhkan pemikiran rasional pada klien. Hal ini diamati dengan membandingkan perilaku sebelum dan sesudah proses konseling menggunakan Teknik Self Talk. (2) Hasilnya, penelitian menunjukkan bahwa Teknik Self Talk efektif mengatasi rasa percaya diri dengan mengubah pikiran irasional, mengelola emosi, dan mengarahkan perilaku konseli ke arah yang lebih positif.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Putri, Alma Syahda Bidarialmaaasyahda@gmail.com04040321099
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorLaela, Faizah Noer--2011126001
Thesis advisorRofiq, Arif Ainurarifainurrofiq@uinsa.ac.id2008087706
Subjects: Bimbingan Konseling
Keywords: Konseling Islam; teknik self talk; percaya diri; Fatherless
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Alma Putri
Date Deposited: 15 Apr 2025 01:12
Last Modified: 15 Apr 2025 01:12
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/79361

Actions (login required)

View Item View Item