Analisis wacana pemberitaan kematian Soeharto di media massa: studi analisis wacana pendekatan model Van Dijk pada surat kabar harian Jawa Pos dan Kompas edisi 28 dan 29 Januari 2008

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fahmi, Muhammad (2008) Analisis wacana pemberitaan kematian Soeharto di media massa: studi analisis wacana pendekatan model Van Dijk pada surat kabar harian Jawa Pos dan Kompas edisi 28 dan 29 Januari 2008. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
B06304047 Muhammad Fahmi 2008 ok.pdf

Download (14MB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang bagaimana konstruksi realitas yang ditampilkan pada harian Jawa Pos dan Kompas terkait dengan peristiwa kematian Soeharto dalam analisis data, penulis menggunakan metode analisis wacana dengan model Teun Van Dijk. Serta dengan menggunakan pendekatan teori Ko-Orientasi dan Teori Reflektive-Projektive. Penelitian ini difokuskan pada berita di harian Jawa Pos clan Kompas edisi 28 dan 29 Januari 2008. Dalam penelitian kali ini bisa ditarik kesimpulan bahwa dari peristiwa kematian Soeharto kita dapat melihat gejala-gejala keberpihakan media khususnya Jawa Pos dan Kompas terhadap pencitraan Soeharto di media massa. Jawa pos dan Kompas sama-sama memakai atau memilih gaya bahasa yang sangat haJus dalam menyampaikan berita kematian Soeharto. (kata Soeharto meninggal disampaikan dengan babasa yang lebih halus) Harian Jawa Pos dan Kompas dalam pemberitaan kematian Soeharto sama-sama menyampaikan pesan dari pemerintah tentang duka yang mendalam Bangsa karena kepergian salah satu tokoh pejuang bangsa yang mempunyai andil dalam pembangunan di Indonesia secara eksplisit (berlebihan) dengan sedikit pembahasan terhadap beberapa kasus Soeharto yang masih mengambang (penyampaiannya hanya disampaikan secara implisit)

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fahmi, MuhammadUNSPECIFIEDB06304047
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSulhan, M. HamdunUNSPECIFIED2012035402
Subjects: Media Massa
Keywords: Analisis wacana; pemberitaan kematian Soeharto;, Harian Kompas; Harian Jawa Pos
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 23 Apr 2025 06:31
Last Modified: 23 Apr 2025 06:31
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/79794

Actions (login required)

View Item View Item