This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Wahyudi, Yuhan (2008) Tinjuan sosiologis dalam surat Nabi kepada Raja Uman: studi historis sosiologis. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
A01302034 Yuhan Wahyudi 2008 ok.pdf Download (2MB) |
Abstract
Dalam khazanah kesustraan Arab, surat adalah salah satu bentuk sastra yang berkembang sejak awal masa Jahiliyah. Pada masa Islam surat mempunyai peranan penting dalam proses penyebaran Islam ( dakwah is/amiyah). Sebagaimana Nabi Muhammad sering menggunakan sastra untuk mengajak masyarakat dan pemimpin Arab dan sekitarnya untuk memeluk agama Islam melalui surat. Melalui skripsi ini penulis mencoba melakukan pengkajian terhadap surat-surat nabi yang penulis khususkan pada surat Nabi yang ditujukan kepada Raja Oman. Adapun rumusan masalah yang penulis ajukan dalam penulisan skripsi ini yaitu: 1) Apa yang dimaksud dengan surat Nabi (Risa/at al Nabawiyah), 2) Bagaiamana tinjauan sosial dalam surat Nabi kepada Raja Oman. Dalam menjawab rumusan masalah tcrsebut, penulis mcnggunakan metode deskriptif. Penulis menggambarkan realitas sosial yang melingkupi dikirimnya surat Nabi kepada Raja Oman. Dari hasil penelitian penulis menyimpulkan bahwa: I) Surat-surat Nabi adalah surat beliau yang adakalanya dikirimkan kcpada para sahabat beliau, dan ada kalanya dikirimkan kepada para raja yang ada di sekitar Scmenanjung Arab. Surat-surat itu adalah media Nabi untuk mengajak masyarakat dan para pemimpin Arab untuk memeluk agama Islam. 2) Surat Nabi kepada raja Oman, sebagaimana surat-surat bcliau yang lain, adalah dalam rangka mcngajak Raja Oman dan masyarakatnya untuk memeluk agama Islam. Surat ini, sebenamya tidak hanya ditujukan kepada Raja Oman dan saudaranya, akan tctapi juga kcpada masyarakat Oman secara umum, yang tcrdiri dari bebcrapa suku yang bcrada di daerah Yaman.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Kesusastraan > Kesusastraan Arab | ||||||||
Keywords: | Surat Nabi; Raja Uman | ||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||
Depositing User: | Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 24 Apr 2025 08:04 | ||||||||
Last Modified: | 24 Apr 2025 08:04 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/79835 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |