This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Kusumaningrum, Diyah (2008) Studi hermeneutik terhadap cerpen Si Cabe Rawit karya Najib Mahfud. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
A01303032 Diyah Kusmaningrum 2008 ok.pdf Download (3MB) |
Abstract
Skripsi ini menyajikan metode penafsiran hermeneutik yang telah digagas oleh para pakar dengan mengupas makna dibalik simbol-simbol teks cerpen yang berjudul "Si Cabe Rawit" karya Najib Mahfudz. Setelah menelaah cerpen tersebut peneliti menemukan makna lain dibalik rangkaian kata yang dihadirkan oleh sang pengarang. Kajian skripsi ini membahas mengenai beberapa hal yang bersangkutan, diantaranya: Biografi Najib Mahfud. Pengertian Hermeneutik. Penafsiran cerpen "Si Cabe Rawit". Peneliti menemukan banyak simbol dalam cerpen "Si Cabe Rawit" yang terungkap pesan bahwa kita harus memiliki semangat dalam hidup. Bermula dari semangat yang timbul, kita akan memiliki keberanian, kegesitan dan kepedulian dalam menyikapi segala hal yang ada di sekitar kita. Dengan kepedulian ini, diharapkan kita berani menyuarakan pendapat dan kritisi segala bentuk penyelewengan yang terjadi di sekitar. Dalam cerita ini juga tersirat pesan yang mewakili pemikiran seorang Najib Mahfudz bahwa, kita harus berani mengkritisi dan menyuarakan pendapat terhadap kasus-kasus I bentuk penyelewengan, baik suap/korupsi yang dilakukan pejabat pemerintahan dalam bidang sosial, politik, budaya, ckonomi, dan lain-Iain. Tcrsirat bahwa segala yang ada di negara/bumi ini penuh dengan kepalsuan dan tipu daya, sehingga dibutuhkan kejujuran dalam hidup.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Kesusastraan > Kesusastraan Arab | ||||||||
Keywords: | Cerpen | ||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||
Depositing User: | Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 25 Apr 2025 07:45 | ||||||||
Last Modified: | 25 Apr 2025 07:59 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/79881 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |