Efektifitas metode scanning terhadap pemahaman siswa Kelas X pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMA Negeri 1 Waru Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fitrotin, Ila (2010) Efektifitas metode scanning terhadap pemahaman siswa Kelas X pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMA Negeri 1 Waru Sidoarjo. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (14kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daf. isi.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. i.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. ii.pdf

Download (79kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. iii.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. iv.pdf

Download (112kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. v.pdf

Download (45kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab. vi.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daf. pustaka.pdf

Download (13kB) | Preview

Abstract

Membaca merupakan salah satu keterampilan berbahasa yang sangat penting, karena membaca merupakan sarana untuk mempelajari dunia lain yang di inginkan. Manusia bisa memperluas cakrawala pengetahuan, dan menggali pesan-pesan tertulis hanya dengan membaca. Kegiatan membaca perlu dikuasai peserta didik karena membaca besar pengaruhnya terhadap proses belajar. Sebagaimana kita ketahui bahwa metode pembelajaran merupakan salah satu faktor pendukung keberhasilan proses belajar mengajar. Proses belajar yang dilakukan siswa juga beragam yaitu; menulis, mendengarkan, memahami, berbicara, atau membaca teks bacaan pelajaran. Metode Scanning merupakan salah satu dari sekian banyak metode yang diterapkan. Metode Scanning merupakan cara atau teknik yang dilakukan dengan membaca materi bacaan secara cepat dan hanya mengambil bagian yang penting saja. Penelitian ini adalah yang berjenis True Emperimental Design dengan pendekatan kuantitatif. Untuk metode yang digunakan dalam pengumpulan data penelitian ini adalah metode observasi dan metode tes. Dan untuk metode analisisnya menggunakan analisis kuantitatif statistik parametrik yaitu dengan menggunakan uji t (uji kesamaan dua rata-rata). Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode scanning efektif terhadap pemahaman siswa pada mata pelajaran PAI di SMA Negeri 1 Waru Sidoarjo. Hal tersebut dapat dilihat berdasarkan hasil analisis data statistik dengan perhitungan uji t dengan hasil thitung 3,45 ttabel 2,00 maka Ho ditolak dan H1 diterima. Artinya aplikasi metode scanning terhadap pemahaman siswa efektif diterapkan di SMA Negeri 1 Waru Sidoarjo.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fitrotin, IlaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorUNSPECIFIEDUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan
Pendidikan > Metode
Keywords: Metode scanning; pemahaman siswa
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 11 Aug 2010
Last Modified: 01 Oct 2024 04:04
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/8222

Actions (login required)

View Item View Item