Teori Followership Menurut Perspektif Hadits Bukhari dan Hadits Muslim

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sholihah, Syafa'atus (2017) Teori Followership Menurut Perspektif Hadits Bukhari dan Hadits Muslim. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nur Afifah_B74213057.pdf

Download (2MB)

Abstract

Followership selalu berkaitan erat dengan leadership. Pemimpin tidak akan mampu menjalankan suatu organisasi tanpa adanya seorang pengikut. Terdapat lima model kepengikutan seperti yang diutarakan oleh Hughes dan didukung oleh beberapa contoh kongkrit dalam kisah kepengikutan sahabat sahabat Rosulullah dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Imam Muslim. Lima model kepengikutan menurut Hughes. Pertama, alianated followers. Kepengikutan ini terdapat dalam hadits yang diriwayatkan Imam Bukhari nomor111, 2825, 2932, 4078. Kedua, conformist followers. Kepengikutan ini terdapat dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari nomor 116, 3375, 151, 3571, 164, 3308, 191, 625, 2399, 2868, 202, 3874; Imam Muslim nomor 4425, 4225; Imam Nasa’i nomor 186; Imam Ibnu Majah nomor 485. Ketiga, pragmatis followers. Kepengikutan ini terdapat dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari nomor 226; Imam Muslim nomor 87. Keempat, effective followers. Model kepengikutan ini terdapat dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari nomor 2481, 125, 44, 3180, 624, 638, 641, 202, 208, 3874, 637; Imam Muslim nomor 12, 42, 47; Imam Abu Daud nomor 331. Kelima, passive followers. Salah satu model kepengikutan konformis terdapat dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari nomor 164 yang menceritakan tentang seorang sahabat bernama Anas bin Malik melihat Rosulullah sedang berwudhu untuk menunaikan sholat Ashar, kemudian meletakkan tangannya di atas sebuah bejana seraya memerintahkan pengikutnya untuk berwudhu darinya dan seluruh pengikut Rosul melakukan perintahnya. Ketika Rosulullah memerintah dan pengikutnya melakukan perintah, maka hal tersebut adalah bentuk dari pengikut konformis yang selalu patuh dan taat pada perintah pemimpin.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sholihah, Syafa'atussafamuara94@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Manajemen Dakwah
Hadis
Keywords: Followership; Model Followership; Hadits
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Sholihah Syafa'atus
Date Deposited: 26 Feb 2019 03:30
Last Modified: 26 Feb 2019 03:30
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/18780

Actions (login required)

View Item View Item