Peran Entrepreneur Muslimah dalam Pemberdayaan Masyarakat: studi komparatif pada Sentra Batik Tulis Al-Barokah dan Batik Safira Pakandangan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fatimah, Siti (2020) Peran Entrepreneur Muslimah dalam Pemberdayaan Masyarakat: studi komparatif pada Sentra Batik Tulis Al-Barokah dan Batik Safira Pakandangan. Masters thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Siti Fatimah_F02418160.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini membandingkan peran entrepreneur muslimah dalam pemberdayaan masyarakat studi komparatif Sentra Batik Tulis Al-Barokah dan Batik Safira Pakandangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan komparatif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi wawancara dokumentasi dan Triangulasi. Data yang terkumpul dari teknik tersebut dianalaisis denan menggunakan reduksi data data,penyajian data danverivikasi (kesimpulan). Berdasarkan hasil analisis data dapat diperoleh temuan temuan bahwa Tarwiyah selaku pemiliki usaha Sentra Batik Tulis Al-Barokah memiliki peran dalam pemberdayaan masyarat. prinsip pemberdayaan masyarakat berupa pemberdayaan yang sesuia denga minat dan kebutuhan masyarakat yaitu pengembangan usaha batik dengan jenis produk batik, dan usaha makanan ringan, organisasi masyarakat yang diberdayakan dari organisasi masyarakat bawah bawah yang terdiri dari buruh batik pengrajin batik dan pihak yang bekerjasama, kerjasama dan partisipasi dalam mengembangkan usaha batik, penggunaan metode yang sesuai. Sedangkan Luluk Faiqotul Himmah peran dalam pemberdayaan masyarakat mencakup minat dan kebutuhan masyarakat yaitu jenis batik yang inovasinya dalam jenis motif batiknya, masyarakat yang diberdayakan terdiri dari organisasi masyarakat bawah yang sangat membutuhkan lapangan pekerjaan, adanya keragaman budaya yang berusaha untuk melestarikan budaya membatik, adanya belajar sambil bekerja yang dilakukan bagi karyawan, dan penggunaan metode pemberdayaan masyarakat yang sesuai. Sedangkan persamaan antara peran Tarwiyah di Sentra Batik Tulis Al-Barokah dan Luluk di Batik Safira Pakandangan sama-sama memberdayakan masyarakat dengan usaha batik tulis yang sesuai dengan minat dan kebutuhan, masyarakat yang diberdayakan dari masyarakat bawah dan menggunkan metode yang sesuai.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Masters)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fatimah, Sitisiti.fatimah.se.sy.m.e@dlb.uinsby.ac.idF02418160
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHaq, A. Faishalafhaq@yahoo.co.id dan faishalhaq50@gmail.com2020055001
Thesis advisorRitonga, Iskandariskandarritonga@yahoo.com2015066502
Subjects: Ekonomi Islam
Bisnis
Keywords: Entrepreneur; Entrepreneurship; Pemberdayaan Masyarakat.
Divisions: Program Magister > Ekonomi Syariah
Depositing User: MS SITI FATIMAH
Date Deposited: 10 Nov 2020 10:34
Last Modified: 10 Nov 2020 10:34
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/44991

Actions (login required)

View Item View Item