Perilaku konsumtif mahasiswi UIN Sunan Ampel Surabaya penggemar drama korea dalam mengonsumsi K-Food ditinjau dari Teori Konsumerisme Jean Baudrillard

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ningsih, Anisa Chahya (2023) Perilaku konsumtif mahasiswi UIN Sunan Ampel Surabaya penggemar drama korea dalam mengonsumsi K-Food ditinjau dari Teori Konsumerisme Jean Baudrillard. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Anisa Chahya Ningsih_I03219009 OK.pdf

Download (1MB)

Abstract

anyak digandrungi anak-anak muda khususnya perempuan dikalangan mahasiswi. Dalam proses menggali data dan menyusun penelitian, peneliti menggunakan metode pendekatan fenomenologi serta jenis penelitian kualitatif. Peneliti menggunakan sampel bertujuan atau purposive sampling, yakni Mahasiswi UIN Sunan Ampel Surabaya. Penggalian data pada penelitian diperoleh melalui teknik observasi, wawancara, serta dokumentasi. Data yang diperoleh akan di kelola melalui reduksi data, serta menarik kesimpulan. Sebagai upaya memperoleh keabsahan data, peneliti menggunakan triangulasi di tahap keabsahan data. Dengan menggunakan tinjauan teori Konsumerisme, Jean Baudrillard. Hasil penelitian menemukan bahwa adanya Mahasiswi mengonsumsi Kfood bisa menjadi perilaku konsumtif. Alasan mahasiswi berperilaku konsumtif dalam mengonsumsi K-food yakni mengikuti trend, ikut-ikutan, dan sebagai bentuk menampilkan citra dirinya. Adanya faktor yang mempengaruhi mahasiswi bisa mengenal K-food yakni dari drama Korea, media sosial hingga lingkungan pergaulan sehingga mengeluarkan biaya hanya karena keinginan dalam mengonsumsi K-food. Sehingga, pada fenomena tersebut menunjukkan mahasiswi berada pada tingkat konsumtif.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ningsih, Anisa Chahyaanisaachn@gmail.comI03219009
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorAzizah, Sitiazizahryan@yahoo.co.id2001037701
Subjects: Remaja, Gaya hidup
Konsumen
Keywords: Perilaku konsumtif; penggemar drama Korea; K-food
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: Anisa Chahya Ningsih
Date Deposited: 03 Nov 2023 11:56
Last Modified: 03 Nov 2023 11:56
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/60697

Actions (login required)

View Item View Item