Penanaman sikap gemar membaca melalui kegiatan literasi membaca pada anak usia 4-6 tahun di TK Muslimat NU 200 Kureksari Waru Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Aslikhah, Nurul (2023) Penanaman sikap gemar membaca melalui kegiatan literasi membaca pada anak usia 4-6 tahun di TK Muslimat NU 200 Kureksari Waru Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nurul Aslikhah_D99219061.pdf

Download (22MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh pentingnya sikap gemar membaca dengan melalui kegiatan literasi membaca, sikap gemar membaca perlu diperhatikan, kegiatan literasi mampu mempermudah anak dalam menumbuhkan sikap gemar membaca. Tujuan dari penelitian ini untuk (1). untuk mengetahui sikap anak membaca di TK Muslimat NU 200 kureksari, (2). untuk mengetahui penerapan sikap gemar membaca melalui kegiatan literasi di TK Muslimat NU 200 kureksari. Jenis metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif, dengan menggunakan metode pengumpulan data melalui kegiatan observasi,wawancara dan dokumentasi. Setelah pengumpulan data proses selanjutnya ialah analisis data dengan menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa, 1). Sikap anak dalam membacasudah menunjukkan bahwa anak sudah mampu menunjukkan sikap gemar membaca dengan mengikuti kegiatan literasi dengan baik, serta antusias mengikuti kegiatan pembelajaran., 2). Penerapan sikap gemar membaca yang dilakukan di TK Muslimat NU 200 kureksari ini kegiatan tersebut dilakukan di dalam kelas masing-masing, kegiatan literasi dilakukan dengan maju satu persatu dengan menggunakan media buku cerita bergambar, yang membantu proses kegiatan literasi, namun tidak hanya dengan media buku cerita bergambar dapat juga dengan loosepart yang peserta didik menyusun menjadi sebuah tulisan ang nantinya dapat dibaca, guru menunjuk peserta didik untuk maju di depan kelas dengan membaca buku yang telah diberikan oleh guru, dengan ini anak tidak akan merasa bosan dan menjadi aktif juga membuat anak gemar membaca.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Aslikhah, Nurulnurulaslikhah98@gmail.comD99219061
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSyafi'i, Imamimamsyafii.iwa@gmail.com2020117003
Thesis advisorDwijo, Al Qudus Nofiandri Eko Sucipto----
Subjects: Bimbingan Belajar
Menulis
Minat Siswa
Keywords: Sikap membaca; sikap gemar membaca; literasi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Anak Usia Dini (PIAUD)
Depositing User: Nurul Aslikhah
Date Deposited: 17 May 2023 04:42
Last Modified: 17 May 2023 04:42
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/62360

Actions (login required)

View Item View Item