Analisis implementasi manajemen risiko rantai pasokan terhadap sustainability di perusahaan: tinjauan Systematic Literature Network Analysis (SLNA)

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Khoir, Anang Misbakhul (2024) Analisis implementasi manajemen risiko rantai pasokan terhadap sustainability di perusahaan: tinjauan Systematic Literature Network Analysis (SLNA). Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Anang Misbakhul Khoir_09040620047 full.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 April 2027.

Download (2MB)
[img] Text
Anang Misbakhul Khoir_09040620047.pdf

Download (3MB)

Abstract

Gangguan dalam sebuah rantai pasokan, hal ini muncul sebelum adanya istilah manajemen rantai pasokan, banyaknya gangguan mulai dari gangguan rantai pasokan karena perubahan ekosistem, transformasi model bisnis, serangan siber, hingga Covid-19 yang menyebabkan tidak stabilnya sebuah rantai pasokan yang ada. Di samping itu, situasi dalam penelitian sebelumnya dibandingkan dengan situasi saat ini juga mengalami perbedaan karena dampak pandemi Covid-19. Dengan mempertimbangkan kendala tersebut, penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki publikasi terbaru yang menerapkan manajemen risiko rantai pasokan sebagai komponen kunci dari manajemen rantai pasokan, mengelola dan memprediksi risiko gangguan yang mengarah pada sustainability rantai pasokan. Tugas akhir ini dilakukan dengan metode kuantitatif yang didasarkan pada pencarian secara sistematis dan analisis jaringan bibliometrik. Systematic review mencakup teknik kuantitatif (meta-analisis) dan teknik kualitatif (meta-sintetis). Diharapkan dalam penelitian ini memberikan kontribusi penting bagi literatur dalam menerapkan supply chain risk management sebagai komponen kunci dari supply chain management, dalam mengelola dan memprediksi risiko gangguan yang mengarah pada susainability rantai pasokan. Meningkatkan kesadaran tentang pentingnya manajemen risiko dan keberlanjutan dalam rantai pasokan dikalangan pemangku kepentingan bisnis maupun organisasi, serta memberikan panduan praktis bagi organisasi yang ingin meningkatkan manajemen risiko rantai pasokan mereka, terutama dalam menghadapi risiko gangguan yang bermacam-macam. Studi ini pertama kali menggunakan metode SLNA dengan tool Orange Data Mining dalam praktik menganalisis bibliometrik untuk topik manajemen risiko rantai pasokan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Khoir, Anang Misbakhulaafecoc@gmail.com09040620047
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSaid, Ilham M.ilham@uinsby.ac.id0708118003
Thesis advisorAmrozi, Yusufyusuf.amrozi@uinsby.ac.id2003077601
Subjects: Manajemen
Manajemen Strategi
Tehnik Industri
Keywords: Manajemen rantai pasokan; keberlanjutan; tinjauan Systematic Literature Network Analysis (SLNA)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Sistem Informasi
Depositing User: Anang Misbakhul Khoir
Date Deposited: 22 Jan 2024 07:05
Last Modified: 22 Jan 2024 07:05
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/67655

Actions (login required)

View Item View Item