Perancangan kawasan wisata budaya dan arkeologi dengan pendeketan Eco Culture di desa Bejijong, kecamatan Trowulan, kabupaten Mojokerto

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Romadona, Ken Surya Ahmad (2024) Perancangan kawasan wisata budaya dan arkeologi dengan pendeketan Eco Culture di desa Bejijong, kecamatan Trowulan, kabupaten Mojokerto. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Ken Surya Ahmad R_H03219006_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 January 2027.

Download (3MB)
[img] Text
Ken Surya Ahmad R_H03219006.pdf

Download (3MB)

Abstract

Kabupaten Mojokerto memiliki potensi pariwisata yang melibatkan obyek alam, budaya, dan arkeologi, dengan tujuan meningkatkan pendapatan daerah. Pemerintah berupaya meningkatkan fasilitas pariwisata untuk menarik lebih banyak wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan kuantitatif dengan survey lokasi, wawancara, observasi, dan studi dokumenter. Wisata Budaya dan Arkeologi di Desa Bejijong bertujuan mengembangkan wisata desa dengan memperkenalkan budaya dan sejarah. Fasilitas lengkap dirancang untuk memberikan pengalaman wisata budaya dan arkeologi dengan efisiensi yang terjamin. Pendekatan Eco-Culture di Desa Bejijong bertujuan menjaga keseimbangan lingkungan dan melestarikan budaya. Pemilihan Desa Bejijong didasarkan pada potensi alam dan kondisi geografis yang cocok. Bangunan didesain dengan prinsip Eco-Culture, termasuk ruang eduwisata yang mengajarkan sejarah dari zaman kuno hingga modern. Perencanaan melibatkan kebutuhan air bersih, pengelolaan limbah, dan penanggulangan kebakaran untuk menjaga kenyamanan, keamanan, dan keberlanjutan kawasan wisata budaya dan arkeologi. Rancangan ini diharapkan menjadi model wisata kepurbakalaan yang mempromosikan keberlanjutan, pelestarian alam, dan budaya lokal, memberikan pengalaman berharga bagi pengunjung, dan memberikan dampak positif pada masyarakat dan ekonomi lokal.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Romadona, Ken Surya Ahmadyeyyou63@gmail.comH03219006
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSyari'ah, Arfianiarfianisyariah@gmail.com2027028302
Thesis advisorRohman, Fathurfathur1173@gmail.com2030117301
Subjects: Arsitektur
Arkeologi
Budaya
Keywords: Kawasan wisata budaya; arkeologi; pendeketan eco culture
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Arsitektur
Depositing User: Ken Romadona
Date Deposited: 01 Feb 2024 03:37
Last Modified: 01 Feb 2024 03:37
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/67720

Actions (login required)

View Item View Item