Strategi pemasaran syariah dalam meningkatkan penjualan: studi kasus pada Toko Basmalah Cabang Kotaanyar Kabupaten Probolinggo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Khoiriyah, Ummal (2023) Strategi pemasaran syariah dalam meningkatkan penjualan: studi kasus pada Toko Basmalah Cabang Kotaanyar Kabupaten Probolinggo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel.

[img] Text
Ummal Khoiriyah_G74219122.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Ummal Khoiriyah_G74219122_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 September 2027.

Download (1MB)

Abstract

Skripsi yang berjudul “Strategi Pemasaran Syariah Dalam Meningkatkan Penjualan (Studi Kasus Pada Toko Basmalah Cabang Kotaanyar Kabupaten Probolinggo)” ini merupakan penelitian kualitatif yang bertujuan untuk menjawab rumusan masalah yang berkaitan dengan strategi pemasaran syariah. Berdasarkan hal tersebut, terdapat dua permasalahan yang akan menjadi kajian pokok dalam penelitian ini, yaitu: pertama, untuk mengetahui strategi pemasaran syariah pada toko basmalah cabang kotaanyar kedua,untuk menganalisis apa yang menjadi kendala dalam mencapai target penjualan pada Toko Basmalah Cabang Kotaanyar. Penelitian ini termasuk penelitian lapangan (field research), metode yang dipakai adalah metode penelitian kualitatif dan eetode yang digunakan pada peneliian ini dalam pengumpulan data yaitu meliputi observasi, wawancara dan dokumentasi, yang selanjutnya data yang terkumpul dianalisis melalui reduksi data. Penelitian ini memperoleh kesimpulan 1) strategi pemasaran yang dilakukan oleh Toko Basmalah Cabang Kotaanyar yaitu dengan menggunakan perumusan strategi pemasaran yakni segmentasi, targetting dan positioning serta menggunakan bauran pemasaran 7P yakni: Product, Price, Place, Promotion, People, Process, dan Physical Evidence. 2) Adapun kendala dalam mencapai target penjualan pada Toko basmalah Cabang Kotaanyar, yaitu: 1) cuaca, 2) hari libur sekolah, 3) tempat parkir yang selalu full, 4) banyaknya pesaing sejenis yang terus bermunculan dan 5) kurangnya kegiatan promosi.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Khoiriyah, Ummalummalkhoiriyah15@gmail.comG74219122
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorAtho'illah, Akhmad Yunanyunan.athoillah@gmail.com2005018101
Subjects: Ekonomi Islam
Jual Beli
Manajemen Strategi
Keywords: Strategi pemasaran; strategi pemasaran syariah; Toko Basmalah Cabang Kotaanyar
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Ummal Khoiriyah
Date Deposited: 05 Sep 2024 06:04
Last Modified: 05 Sep 2024 06:04
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/73428

Actions (login required)

View Item View Item