Pengaruh self talk dengan dzikir hamdalah untuk mengatasi rendah diri pada mahasiswa baru

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Khoir, Iklil Amilatul (2024) Pengaruh self talk dengan dzikir hamdalah untuk mengatasi rendah diri pada mahasiswa baru. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Iklil Amilatul khoir_04020320032.pdf

Download (943kB)
[img] Text
Iklil Amilatul khoir_04020320032_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 September 2027.

Download (936kB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengatasi rendah diri pada mahasiswa baru, penelitian ini menggunakan metode MixedMethod yaitu gabngan antara Kuantitatif dan Kualitatif menggunakan desain penelitian Single Subject Reasearch (SSR) dan variasi desain reveral A-B-A untuk mengatasi rasa rendah diri pada mahasiswa baru. Penelitian Single Subject Reasearch (SSR) bertujuan untuk mengamati dan menilai dampak intervensi khusus pada periaku individu subject tunggal tertentu melalui pengukuran berulag dalam periode waktu tertentu yang dianalisis dengan menggunakan analisis visual grafik. Variasi A-B-A merupakan perkembangan dari desain asal A-B, dengan pengulangan kondisi dasar setelah intervensi diterapkan dengan tujuan sebagai pembanding fase A1 dan fase A2. Hasil dari pernilaian ini menunjukkan bahwa rendah diri konseli dengan dua target perilaku pesimis dan tidakmudah mambukadiri terdapat pengaruh setelah diberikan treatment kepada subjek. Pengaruh tersebut dapat dibuktikan dengan kecenderungan arah level yang naik serta pesentase overlap 20%. Hal ini menandakan bahwa teknik Selftlak dengan Dzikir Hamdalah berpengarus untuk mengatasi rasa Rendah Diri pada Mahasiswa baru

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Khoir, Iklil Amilatuliklilaimilatul23@gmail.com04020320032
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorBasyid, Abdabdulbasyid32@gmail.com2001096001
Subjects: Bimbingan Konseling
Bimbingan
Keywords: Mahasiswa baru; rendah diri; teknik selftalk dengan dzikri hamdalah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: iklil amilatul khoir
Date Deposited: 05 Sep 2024 04:08
Last Modified: 05 Sep 2024 04:08
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/73526

Actions (login required)

View Item View Item