ISU SARA (SUKU, AGAMA, RAS DAN ANTARGOLONGAN) LEWAT KOMUNIKASI ISLAM (DAKWAH) : STUDI TEORI DAN PRAKSIS MEMILIH PEMIMPIN DI INDONESIA

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sadari, Sadari (2012) ISU SARA (SUKU, AGAMA, RAS DAN ANTARGOLONGAN) LEWAT KOMUNIKASI ISLAM (DAKWAH) : STUDI TEORI DAN PRAKSIS MEMILIH PEMIMPIN DI INDONESIA. In: Conference Proceedings: Annual International Conference on Islamic Studies (AICIS) XII, 5 – 8 November 2012, Surabaya – Indonesia.

[img]
Preview
Text
Buku 2 Fix_394.pdf

Download (514kB) | Preview

Abstract

Isu sara lewat media dakwah menjadi kanal kepentingan para calon pemimpin di Indonesia, sehingga mengarah pada konflik. Pertanyaannya adalah hendak kemana (quo vadis) komunikasi Islam (Dakwah) di arahkan? Terlebih dalam kondisi dewasa ini, agama menjadi elan vital di negeri yang multi-etnik dan multi-religi ini. Tafsiran agama selalu mengidentikkan sara, yang bercikal pada disintegrasi bangsa. Ada tiga faktor kegagalan komunikasi dakwah, pertama, penekanannya hanya pada transfer ilmu agama tanpa transformasi nilai-nilai keagamaan dan moral kepada masyarakat; kedua, kurangnya penekanan pada penanaman nilai-nilai moral yang mendukung kerukunan antaragama; dan ketiga, tidak ada panduan atau muatan untuk mengenal dan mempelajari agama-agama atau kepercayaan lain yang hidup di tengah-tengah kehidupan masyarakat. Perguruan tinggi, Pemerintah dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) punya otoritas dalam menanamkan nilai multikultur dan multireligi pada masyarakat sejak dini. Untuk itu segera merumuskan panduan dakwa kebangsaan bagi calon pemimpin di Indonesia. Makalah ini menawarkan lima prinsip ilmiah sebagai siklus bagi calon pemimpin, yakni mengedepankan lima prinsip : tauhid, cinta, keadilan, kadar, fana.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sadari, SadariUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Komunikasi Islam
Kepemimpinan
Keywords: Sara; suku; agama; ras; antargolongan; Komunikasi Islam; dakwah; Pemimpin; Indonesia
Divisions: Karya Ilmiah > Conference
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 09 Aug 2016 08:43
Last Modified: 09 Aug 2016 08:43
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/8507

Actions (login required)

View Item View Item