This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Dinana, Qiqi (2025) التناوب و المزاج اللغوي بين الإنجليزية والعربية لدي شخصية سمير في فيلم “Crashing Eid”. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Qiqi Dinana_03020122054.pdf Download (1MB) |
|
|
Text
Qiqi Dinana_03020122054_Full.pdf Restricted to Repository staff only until 9 January 2029. Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini menganalisis bentuk dan faktor penyebab terjadinya Alih Kode dan Campur Kode antara bahasa Arab dan Inggris pada karakter Samir dalam film “Crashing Eid.” Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis isi terhadap dialog karakter Samir. Hasil analisis menunjukkan bahwa semua bentuk Alih Kode yang terjadi adalah jenis Alih Kode Eksternal, dengan total 24 bentuk yang disebabkan oleh: penutur, lawan tutur, hadirnya penutur ketiga, pokok pembicaraan, membangkitkan humor, dan sekedar bergengsi. Sementara itu, Campur Kode ditemukan pada berbagai tingkatan, meliputi 5 bentuk pada tingkat kata, 1 bentuk pada frasa, 2 bentuk pada idiom, dan 8 bentuk pada tingkat kalimat. Faktor penyebabnya adalah: identifikasi peranan, penentuan topik, dan keinginan menjelaskan dan menafsirkan.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
| Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Creators: |
|
||||||||||||
| Contributors: |
|
||||||||||||
| Subjects: | Bahasa Arab Bahasa Inggris Film |
||||||||||||
| Keywords: | Alih kode; campur kode; crashing Eid; sosiolinguistik; bilingualisme Arab-Inggris | ||||||||||||
| Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||||||
| Depositing User: | qiqi dinana | ||||||||||||
| Date Deposited: | 09 Jan 2026 07:44 | ||||||||||||
| Last Modified: | 09 Jan 2026 07:44 | ||||||||||||
| URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/86034 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
