This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Nazwa, Ninung Farihani (2013) PENGIKUT MANHAJ SALAF DI TENGAH GEMPURAN MODERNITAS : STUDI TENTANG GERAKAN PEMURNIAN ISLAM MAJELIS TAKLIM UMMAHAT MASJID IBROHIM BIN MUHAMMAD DI KELURAHAN SEMOLOWARU KECAMATAN SUKOLILO KOTA SURABAYA. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
cover.pdf Download (159kB) | Preview |
|
|
Text
abstrak.pdf Download (118kB) | Preview |
|
|
Text
daf.isi.pdf Download (98kB) | Preview |
|
|
Text
bab1.pdf Download (234kB) | Preview |
|
|
Text
bab2.pdf Download (371kB) | Preview |
|
|
Text
bab3.pdf Download (359kB) | Preview |
|
|
Text
bab4.pdf Download (113kB) | Preview |
|
|
Text
daf.pustaka.pdf Download (143kB) | Preview |
Abstract
Masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah: Bagaimana para pengikut manhaj salaf di Majelis Taklim Ummahat di Kelurahan Semolowaru Kecamatan Sukolilo Kota Surabaya menghadapi gempuran modernitas.
Untuk menjawab permasalahan tersebut, penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Metode ini dipilih agar diperoleh data penelitian yang bersifat mendalam dan menyeluruh mengenai cara para pengikut manhaj salaf di Majelis Taklim Ummahat di Kelurahan Semolowaru Kecamatan Sukolilo Kota Surabaya menghadapi gempuran modernitas. Data yang diperoleh kemudian disajikan secara deskriptif dan analisis dengan Teori Konstruksi Sos ial Peter L. Berger.
Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa cara pengikut manhaj salaf yang tergabung dalam Majelis Taklim Ummahat Masjid Ibrohim Bin Muhammad menghadapi modernitas yaitu dengan melakukan filtrasi Dalam menghadapi produk-produk modernitas, seperti perkembangan teknologi dan trend baju, mereka tidak menerima begitu saja produk-produk modernitas tersebut. Acuan mereka dalam menentukan sikap akan menerima atau menolak modernitas, yaitu Al-Quran, Hadist, serta pemahaman para sahabat yang dulu telah diteruskan oleh generasi selanjutnya, versi penafsiran mereka. Karena menurut mereka, sahabat dan generasi selanjutnya, yang dalam Islam disebut sebagai orang-orang salaf, adalah orang-orang yang paling benar dalam menjalankan Islam menurut mereka.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | Husnul Muttaqin; | ||||||
Creators: |
|
||||||
Subjects: | Masyarakat Islam | ||||||
Keywords: | Manhaj; Salaf; Modernitas; | ||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Sosiologi | ||||||
Depositing User: | Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 03 Feb 2014 | ||||||
Last Modified: | 01 Apr 2015 02:28 | ||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/11022 |
Actions (login required)
View Item |