This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Ismail, Affan (2016) SEJARAH PERKEMBANGAN MAJELIS TAFSIR ALQURAN (MTA) DI BLORA JAWA TENGAH TAHUN 2000-2012. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Cover.pdf Download (803kB) | Preview |
|
|
Text
Abstrak.pdf Download (322kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Isi .pdf Download (207kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 1.pdf Download (538kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 2.pdf Download (297kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 3.pdf Download (789kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 4.pdf Download (447kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 5.pdf Download (320kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (338kB) | Preview |
Abstract
Skripsi ini berjudul “Sejarah Perkembangan Majelis Tafsir Al-Qur’an (MTA) di Blora Jawa Tengah (2000-2012)”. Adapun fokus penelitian yang dibahas dalam skripsi adalah (1) Bagaimana Sejarah Munculnya MTA di Blora ? (2) Bagaimana Perkembangan MTA di Blora tahun 2000-2015 ? (3) Bagaimana respon masyarakat terhadap munculnya MTA di Blora.
Dalam penelitian ini menggunakan metode sejarah dengan pendekatan sosiologi. Metode sejarah digunakan untuk mendeskripsikan peristiwa yang terjadi pada masa lampau. Pendekatan sosiologi digunakan untuk dapat menjelaskan perkembangan MTA. Untuk menganalisa peerkembangan tersebut digunakan teori konflik, teori ini digunakan karena pada dasarnya MTA di Blora berkembang karena konflik-konflik yang terjadi di masyarakat. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa (1) MTA masuk di Blora tahun 1987 di Kecamatan Kunduran, dimana ketika itu pengajiannya masih belum dikenal dengan istilah MTA, istilah MTA mulai dikenal masyarakat pada tahun 2000 karena jamaah MTA mulai mengamalkan amalan-amalan yang diperoleh dari hasil ngaji di MTA. Setelah terjadi konflik pada tahun 2000-2003, pada tahun 2005 MTA Perwakilan Blora diresmikan. (2) MTA di Blora terus mengalami perkembangan, meskipun banyak tantangan dan rintangan dari masyarakat yang tidak menerima kehadiran MTA. Meskipun begitu, MTA di Blora terus mengalami perkembangan. Hingga saat ini MTA di Blora memiliki 13 cabang MTA yang tersebar di 15 Kecamatan dalam Kabupaten Blora. Dari 13 cabang tersebut terdapat kurang lebih 1.200 jamaah MTA se Blora (3) Respon masyarakat terhadap MTA di Blora bermacam-macam, ada yang merespon negatif, positif, dan juga netral.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Subjects: | Tafsir | ||||||
Keywords: | Sejarah perkembangan | ||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Kebudayaan Islam | ||||||
Depositing User: | Ismail Affan | ||||||
Date Deposited: | 29 Aug 2016 07:48 | ||||||
Last Modified: | 29 Aug 2016 07:48 | ||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/13551 |
Actions (login required)
View Item |