This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Khotimah, Novida Khusnul (2014) PENGARUH IMPLEMENTASI METODE CARD SORT TERHADAP PRESTASI BELAJAR FIQIH SISWA KELAS VII DI MTS DARUSSALAM GEDANGAN SUKODADI LAMONGAN. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Cover.pdf Download (24kB) | Preview |
|
|
Text
Abstrak.pdf Download (87kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Isi.pdf Download (21kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 1.pdf Download (221kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 2.pdf Download (318kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 3.pdf Download (246kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 4.pdf Download (715kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 5.pdf Download (147kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (157kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh pembelajaran yang masih terlalu didominasi peran guru (teacher centered) sehingga siswa kurang aktif dan prestasi siswa juga rendah. Untuk itu dibutuhkan metode yang tepat agar siswa bisa aktif di kelas dan prestasi siswa juga meningkat, yaitu dengan menggunakan metode Card Sort.
Dari latar belakang di atas, muncul rumusan masalah yang dapat diangkat: pertama bagaimana implementasi metode card sort pada mata pelajaranFiqih kelas VII diMTs Draussalam Gedangan. Kedua bagaimana prestasi belajar siswapada mata
pelajaran Fiqih kelas VII diMTs Draussalam Gedangan. Ketigaadakah pengaruh implementasi metode card sortterhadap prestasi belajarFiqih siswa kelas VII MTs Draussalam Gedangan. Tujuan dalam penulisan skripsi ini adalah: Pertama, Untuk mengetahui implementasi metode card sort pada mata pelajaran fiqih kelas VII diMTs Draussalam Gedangan.Kedua, Untuk mengetahui prestasi belajar peserta didik pada mata pelajaran fiqih kelas VII DiMTs Draussalam Gedangan.Ketiga, Untuk mengetahui pengaruh implementasi metode card sortterhadap prestasi belajar fiqih siswa kelas VII MTs Draussalam Gedangan.
Adapun penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Dan populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa-siswi kelas VII Di MTs Darussalam Gedangan Sukodadi Lamongan yang berjumlah 32 siswa. Kemudian dalam mengumpulkan
data, peneliti menggunakan teknik pengumpulan data yang berbentuk observasi, wawancara, dokumentasi, tes dan penyebaran angket. Analisis data yang digunakan adalah prosentase dan indeks korelasi product moment “r”.
Dari hasil penelitian terbukti bahwa penerapan metode Card Sort di MTs Darussalam Gedangan Sukodadi Lamongan tergolong “baik”, hal ini terbukti dari data angket yang sudah dianalisis oleh peneliti dengan nilai rata-rata 82,8, danPrestasi belajar siswa bidang Fiqih di MTs Darussalam Gempol Gedangan Sukodadi Lamongan di kategorikan sangat baik hal ini ditunjukkan dengan data tentang prestasi
belajar yaitu sebesar 91.5, kemudian setelah dikorelasikan ternyataImplementasi metode Card Sort berpengaruh terhadap prestasi belajar Fiqih siswa kelas VII di MTs Darussalam Gedangan Sukodadi Lamongan
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | Muhibbin Zuhri | ||||||
Creators: |
|
||||||
Subjects: | Pendidikan > Metode | ||||||
Keywords: | Card Sort; Metode belajar; Strategi Pembelajaran; Prestasi Belajar | ||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam | ||||||
Depositing User: | Editor : Ummir Rodliyah------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 04 Apr 2015 04:36 | ||||||
Last Modified: | 04 Apr 2015 04:36 | ||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/1509 |
Actions (login required)
View Item |