Peran orang tua dalam mengoptimalkan kecerdasan emosional dan spiritual anak: studi analisis konsep pemikiran Tony Buzan di Madrasah Aliyah Negeri Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fribuati, Iin (2011) Peran orang tua dalam mengoptimalkan kecerdasan emosional dan spiritual anak: studi analisis konsep pemikiran Tony Buzan di Madrasah Aliyah Negeri Sidoarjo. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Iin Fribuati_D01207223.pdf

Download (18MB) | Preview

Abstract

Skripsi dengan judul Peran Orang Tua Dalam Mengoptimalkan Kecerdasan Emosional dan Spiritual Anak (Study Analisis Konsep Pemikiran Tony Buzan Di Madrasah Aliyah Negeri Sidoarjo) adalah hasil karya IN FRIBUATI yang bertujuan untuk menjawab pertanyaan : Bagaimana konsep pemikiran Tony Buzan tentang EQ dan SQ ?, bagaimana peran orang tua dalam mengoptimallcan kecerdasan emosional dan spiritual anak di Madrasah Aliyah Negeri Sidoarjo?, dan bagaimana peran orang tua dalam mengoptimallcan kecerdasan emosional clan spiritual anak dengan konsep pemikiran Tony Buzan di Madrasah Aliyah Negeri Sidoarjo ? Untuk membentuk anak yang cerdas secara jasmani dan rohani, orang tua harus lebih memperhatikan perkembangan anak-anak mereka terutama mereka yang sedang tumbuh menjadi anak usia remaja. Pada saat ini orang tua lebih cendrung memperhatikan kecerdasan intelelctual anak-anak mereka dengan alasan agar anak mereka sukses dalam kehidupan, sehingga orang tua melupakan keberadaan kecerdasan lainnya yang juga mendukung keberhasilan seseorang, yaitu kecerdasan emosional dan spiritual. Orang tua membutuhlcan pengetahuan untuk menyeimbangkan ketiga keceerdasan yang dimiliki anak-anak mereka, dalam hai ini peran orang tua sebagai penunjang utama. Skripsi ini mencoba menganalisa bagaimana peran orang tua dalam mengoptimallcan kecerdasan emosional dan spiritual anak, peneliti menggunaka konsep pemikiran Tony Buzan sebagai acuan apakah peran itu sudah terlaksana atau bahkan sebaliknya. Populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan siswa MAN Sidoarjo yang berjurnlah 1.133 orang, yang kemudian diambil sampel sebesar 15 % secara acak diambil masing-masing kelas, kelas X, XI, dan kelas XII. Hasil yang diperoleh aclalah alternative jawaban Ya 89 orang, tidak 45 orang, dan tidak tahu 21 orang, dan biasa saja 15 orang. Data tersebut diolah menggunakan analisi data deskriptif kualitatif, yaitu analisi yang mengedepankan data yang bersifat kualitatif tapi juga didukung dengan data-data kuantitatif. Hasil penelitian menyimpullon bahwa peran orang tua dalam mengoptimalkan kecerdasan emosional dan spiritual anak dengan menggunaka konsep pemikiran Tony Buzan sangat relevan walaupun dalam kehidupan sehari-hari orang tua menerapkarmya dengan redaksi yang berbeda dan cara yang berbeda namun esensinya sama.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fribuati, IinUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Kecerdasan
Pendidikan Islam
Orang tua dan Anak
Keywords: Orang tua; kecerdasan emosional; kecerdasan spiritual; anak; pemikiran Tony Buzan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Editor : samid library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 12 Jan 2018 08:17
Last Modified: 12 Jan 2018 08:17
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/21930

Actions (login required)

View Item View Item