City portrait akun instagram @infogresik sebagai media informasi dan eksistensi diri khalayak di kota Gresik.

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sari, Nandika Yunita Sadi (2018) City portrait akun instagram @infogresik sebagai media informasi dan eksistensi diri khalayak di kota Gresik. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nandika Yunita Sari Sadi_B96213104.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui motif pengguna Instagram, mengetahui pemenuhan kebutuhan pengguna Instagram, dan untuk mengetahui hubungan antara motif dengan pemenuhan kebutuhan dalam penggunaan Instagram. Teori yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teori komunikasi, komunikasi massa dan perkembangan teknologi komunikasi, Uses and Gratification, Gratification Sought dan Gratification Obtained, Motif penggunaan media, media baru dan sosial networking. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana khalayak kota Gresik memahami dan memaknai melalui city portrait dalam akun Instagram @infogresik. Teori yang digunakan adalah Teori Uses and Gratification bahwa komunikasi dimana titik-berat penelitian dilakukan pada pemirsa sebagai penentu pemilihan pesan dan media. Hasil dari penelitian ini adalah interpretasi khalayak dalam memaknai city portrait dalam akun Instagram @infogresik bervariasi. Khalayak yang menganggap city portrait dalam akun Instagram @infogresik sebagai gaya hidup yang biasa dilakukan anak uda, pekerja dan pecinta fotografi. Dari penelitian ini peneliti merekomendasikan bagi penelitian selanjutnya untuk leih mendalami dan memfokuskan dalam segi sosiologi komunikasi, psikologi komunikasi dan lain-lainnya.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sari, Nandika Yunita Sadinandikayunitass@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Ilmu Komunikasi
Internet
Remaja, Gaya hidup
Keywords: City portrait; instagram; media informasi; eksistensi diri
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Sadi Nandika Yunita Sari
Date Deposited: 13 Feb 2018 07:22
Last Modified: 13 Feb 2018 07:22
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/22884

Actions (login required)

View Item View Item