Agama dan budaya Jawa: studi tentang ajaran Kejawen di Gereja Kristen Jawi Wetan Rungkut Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ernawati, Ernawati (2009) Agama dan budaya Jawa: studi tentang ajaran Kejawen di Gereja Kristen Jawi Wetan Rungkut Surabaya. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Ernawati_E02205025.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://digilib.uinsby.ac.id/id/eprint/23798

Abstract

Fokus masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah: 1. bagaimana deskriptif budaya Jawa dan sejarah Gereja Kristen Jawi Wetan di Rungkut Surabaya, 2. bagaimana perpaduan ajaran kejawen dengan ajaran Kristen di Gereja Kristen Jawi Wetan Rungkut Surabaya. Untuk mengidentifikasi masalah tersebut, penelitian ini menggunakan analisa induktif. Sedangkan data yang digunakan adalah dari hasil penggalian data melalui observasi, interview, dan dokumentasi. Kesimpulan dalam skipsi ini bahwa dalam ajaran Jawa Kristen mempunyai beberapa ajaran-ajaran jawa, tapi penulis hanya mengambil salah satu dari ajaran tersebut. Misalnya saja mengenai upacara kematian, yaitu terdapat dua versi yaitu mengenai kepercayaan upacara kematian apabila mereka yang mempercayai adanya ajaran tersebut maka mereka menjalankannya dan sebaliknya, jika mereka tidak meyakini adanya ajaran tersebut maka mereka tidak menjalankannya. Tidak hanya itu, kebiasaan-kebiasaan yang dijalankan ada juga mengenai upacara nujuh bulan dan hari raya undhuh-undhuh, bagi mereka itu adalah merupakan suatu keharusan jadi upacara itu wajib dilaksanakan, dan yang tudak mempercayainya tidak menjalankan. Yang terpenting adalah mempunyai solidaritas dan saling menghargai, sehingga tercapainya kerukunan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ernawati, Ernawati--UNSPECIFIED
Subjects: Budaya - Agama
Keywords: Agama; budaya Jawa; ajaran Kejawen
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Perbandingan Agama
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 07 Mar 2018 07:31
Last Modified: 07 Mar 2018 07:31
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/23798

Actions (login required)

View Item View Item