Peningkatan hasil belajar pada materi fungsi organ dan pernapasan manusia dengan metode penemuan terbimbing di siswa kelas V MI al-Hidayah Trowulan Mojokerto

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Mas'ulah, Diana (2012) Peningkatan hasil belajar pada materi fungsi organ dan pernapasan manusia dengan metode penemuan terbimbing di siswa kelas V MI al-Hidayah Trowulan Mojokerto. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Diana Mas'ulah_D07208040.pdf

Download (6MB)

Abstract

menemukan konsep pembelajaran secara mandiri yang disebabkan karena metode pembelajaran yang berpusat kepada guru, dan budaya belajar yang masih senang menerima sehingga hasil belajar siswa masih rendah. Dari 25 siswa, hanya 8 siswa (32%) yang berhasil mencapai KKM 75, sedangkan 17 siswa (68%) masih belum tuntas. Untuk meningkatkan basil belajar yang mencapai KKM 75 tersebut, peneliti mengambil tindakan pembelajaran melalui metode penemuan terbimbing yang dilakukan dengan dua siklus. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : I) Bagaimana penerapan metode penemuan terbimbing dalam materi fungsi organ dan pemapasan manusia pada mata pelajaran IPA kelas V MI AI- Hidayah Trowulan Mojokerto? 2). Bagaimana peningkatan hasil belajar dengan diterapkannya metode penemuan terbimbing pada materi fungsi organ dan pemapasan manusia pada mata pelajaran IPA kelas V MI Al- Hidayah Trowulan Mojokerto? Untuk memperoleh hasil penelitian tersebut, peneliti melakukan penelitian tindakan kelas dengan metode mixed methods yaitu penggabungan penelitian kualitatif dengan kuantitatif. Model PTK yang digunakan yaitu Model Kurt Lewin. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, dan dokumentasi. Data kualitatif di analisis secara deskriptif dan data kuantitatif dianalisis dengan menggunakan rumus nilai rata-rata dan prosentase ketuntasan belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Kemampuan guru dalam menerapkan metode penemuan terbimbing pada materi fungsi organ dan pemapasan manusia secara keseluruhan ditunjukkan oleh rata-rata penilaian kemampuan guru menerapkan metode penemuan terbimbing pada siklus I sebesar 91 % (baik), kemudian pada siklus II mengalami peningkatan menjadi 97% (sangat baik).2. Kemampuan siswa dalam menerapkan metode penemuan terbimbing pada materi fungsi organ dan pemapasan manusia, pada siklus I rata-rata penilaian yang didapat setiap kelompok sebesar 60% (kurang), kemudian pada siklus II setiap kelompok mengalan1i peningkatan menjadi sebesar 83.33°/o (sangat baik).3. Hasil kegiatan pcnemuan siswa.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Mas'ulah, DianaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Biologi
Pendidikan > Hasil Belajar
Pendidikan > Pendidikan Materi
Pendidikan > Metode
Keywords: Hasil belajar; fungsi organ pernapasan manusia; metode penemuan terbimbing
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Editor : samid library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 28 Mar 2018 04:06
Last Modified: 28 Mar 2018 04:06
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/23970

Actions (login required)

View Item View Item