Analisis kesalahan berbahasa Arab sebagai bahasa asing mahasiswa Kelas Bahasa Indonesia Jurusan PGMI IAIN Sunan Ampel Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Alfin, Jauharoti (2013) Analisis kesalahan berbahasa Arab sebagai bahasa asing mahasiswa Kelas Bahasa Indonesia Jurusan PGMI IAIN Sunan Ampel Surabaya. Madrasatuna : Jurnal Pengembangan Madrasah Ibtidaiyah, 04 (02). pp. 27-40. ISSN 2087-2631

[img] Text
Jauharoti Alfin_Analisis kesalahan berbahasa Arab sebagai bahasa asing mahasiswa.pdf

Download (1MB)

Abstract

Bahasa Indonesia yang bermutu ialah bahasa Indonesia yang bersih dari kesalahan, baik kesalahan kaidah, logika maupun budaya. Dari beberapa karangan yang dianalisis oleh peneliti, ternyata mahasiswa tidak terlepas dari kesalahan kaidah tata bahasa. Untuk itu penulis menganggap perlu melakukan analisis yang berhubungan dengan "Analisis Kesalahan Berbahasa Arab sebagai Bahasa Asing Mahasiswa Kelas Bahasa Indonesia Jurusan PGMI IAIN Sunan Ampel Surabaya" dengan tujuan untuk mengidentifikasi dan memperbaiki kesalahan dalam penyusunan kalimat efekif. Analisis ini mengkaji kesalahan berbahasa Arab yang kerap kali dijumpai di kalangan mahasiswa kelas Bahasa Indonesia jurusan PGMI IAIN Sunan Ampel Surabaya pada semester 1: baik dari aspek fonologi, morfologi, sintaksis, juga diskursus/wacana berbahasa. Pendekatan yang digunakan dalam analisis ini ialah pendekatan kualitatif, sedangkan jenis analisisnya adalah analisis dokumen. Data dianalisis dengan menggunakan metode deskriptif dari segi penyajiannya dan metode isi dari segi analisis. Hasil analisis berupa perian dan perbaikan kesalahan penggunaan kalimat efektif yang telah dianalisis pada bagian pembahasan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Article
Creators:
CreatorsEmailNIM
Alfin, Jauharotialfin@uinsby.ac.idUNSPECIFIED
Subjects: Bahasa Arab
Bahasa Indonesia
Keywords: Bahasa Arab; Bahasa Asing
Divisions: Karya Ilmiah > Artikel Jurnal
Depositing User: Alfin Jauharoti Alfin
Date Deposited: 04 Apr 2019 08:09
Last Modified: 05 Apr 2019 08:41
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/30879

Actions (login required)

View Item View Item