This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Fajar, MH Ainun (2020) Quality of service ethereum blockchain berbasis IPFS untuk validasi ijazah sekolah. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
MH Ainun Fajar - H06216013.pdf Download (2MB) |
Abstract
Ijazah konvensional mempunyai beberapa kekurangan diantaranya yaitu bisa dipalsukan, membutuhkan tempat pemyimpanan yang aman dan bisa rusak. Oleh karena perlu dibuat teknologi informasi yang bisa mengatasi kekurangan tersebut, salah satunya adalah smart contract pada blockchain Ethereum. Smart contract pada blockchain Ethereum memungkinkan membuat ijazah dengan integritas dan keamanan data yang tinggi, sehingga bisa meminimalisir kerusakan dan pemalsuan ijazah. Akan tetapi blockchain Ethereum memerlukan biaya yang besar dalam menyimpan data yang besar. Pada penelitian ini bertujuan guna mengukur performa dari pengimplementasian IPFS pada smart contract yang dapat membuat biaya transaksi lebih stabil dan murah sebesar 61,95% dibandingkan dengan blockchain Ethereum tanpa mengimplementasikan IPFS. Selain itu, performa pada smart contract yang mengimplementasikan IPFS dapat meningkatkan performa dari Quality of Service (QoS) dengan parameter throughput sebesar 6,04 kali, Packet Loss 39,47%, dan Latency 42,28%.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Teknologi > Teknologi Informasi | ||||||||||||
Keywords: | DApp; Blockchain; Ethereum; Smart contract. | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Sistem Informasi | ||||||||||||
Depositing User: | MH Ainun fajar | ||||||||||||
Date Deposited: | 16 Aug 2020 07:57 | ||||||||||||
Last Modified: | 16 Aug 2020 07:57 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/42487 |
Actions (login required)
View Item |