This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Aprilia, Lia (2020) Hubungan antara regulasi emosi dengan kualitas hidup pada Remaja penguna vape Di Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
LIA APRILIA_J01216019.pdf Download (1MB) |
Abstract
Kualitas hidup merupakan aspek yang sangat penting bagi kehidupan, terlebih bagi remaja yang disebut usia perpindahan dari anak-anak ke dewasa. Secara teoritis, regulasi emosi dapat dikatakan berperan dalam menentukan kualitas hidup. Oleh karena itu, tujuan dari peneliti ini adalah untuk mengetahui hubungan anatara regulasi emosi dengan kualitas hidup pada remaja pengguna vapor di Surabaya. Peneliti ini menggunakan metode kuantitatif korelasional dengan penyebaran angket. Responden yang digunakan sebanyak 92 dari hasil penghitungan populasi, merupakan para remaja pengguna vapor yang berada di Surabaya. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat nilai yang signifikansi yaitu nilai F sebesar 1.210 dan nilai signifiikansi sebesar 271, dalam hal ini nilai F dan Sig. Lebih besar dari nilai taraf yang ditentukan (> 0,05). Kesimpulanya adalah terdapat hubungan antara regulasi emosi dengan kualitas hidup pada remaja pengguna vapor di Surabaya.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Pendidikan > Perilaku Psikologi Sosial Remaja |
||||||||
Keywords: | Regulasi Emosi; Kualitas hidup; Remaja pengguna vapor | ||||||||
Divisions: | Fakultas Psikologi dan Kesehatan > Psikologi | ||||||||
Depositing User: | lia aprilia | ||||||||
Date Deposited: | 19 Sep 2020 11:11 | ||||||||
Last Modified: | 19 Sep 2020 11:11 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/44099 |
Actions (login required)
View Item |