This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Zahroh, Fathimatuz (2020) Pesan Dakwah dalam Syair Lagu “MAN ANA LAULAAKUM” : analisis semiotik menurut Charles Morris. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Fathimatuz Zahroh_B91216059.pdf Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui pesan dakwah apa yang disampaikan oleh Syekh Habib Umar Muhdhar bin Abdurrahman Assegaf dalam karyanya yaitu syair lagu “Man Ana Laulaakum” yang sampai saat ini terkenal di seluruh kalangan penjuru dunia khususnya di kalangan akademisi atau lembaga pendidikan. Penelitian ini menggunakan jenis pendekatan kualitatif deskriptif dengan teori semiotik (tanda) menurut Charles Morris yang memiliki tiga bagian dalam menganalisis yaitu semantik, sintaksis dan pragmatik. Peneliti melakukan penelitian pada lagu “Man Ana Laulaakum”. Hasil dari analisa lagu tersebut adalah pesan akhlak terhadap makhluk dan pesan akhlak terhadap Allah SWT. Pesan akhlak terhadap makhluk yaitu pesan untuk selalu hormat, tawadhu’ dan berkhusnudzan terhadap orang lain atau sesama manusia. pesan akhlak terhadap Allah yaitu pesan untuk berkhusdzan, sabar, qonaah dan rendah hati kepadaAllah SWT. Rekomendasi untuk penelitian selanjutnya yaitu peneliti dapat menggunakan model strategi dakwah Habib Umar Muhdhar dalam syair lagu ‘Man Ana Laulaakum” untuk lebih jelas seperti apakah model dakwah beliau dan supaya dapat kita contoh dalam berdakwah dimasyarakat.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Komunikasi Islam | ||||||||
Keywords: | siapa yang bersungguh-sungguh pasti berhasil; Man Jadda Wajada; Pesan Dakwah; Syair Lagu; Teori Semiotik | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam | ||||||||
Depositing User: | Fathimatuz Zahroh | ||||||||
Date Deposited: | 23 Nov 2020 02:43 | ||||||||
Last Modified: | 23 Nov 2020 02:43 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/45182 |
Actions (login required)
View Item |