Halaqoh Tanpo Asmo: gerakan sufisme di Desa Manggar Kecamatan Sluke Kabupaten Rembang (2011-2019)

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Reza, Muchamad Aly (2021) Halaqoh Tanpo Asmo: gerakan sufisme di Desa Manggar Kecamatan Sluke Kabupaten Rembang (2011-2019). Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Muchamad Aly Reza_A92217120.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kualitatif dengan pendekatan historis dan sosiologis. Sumber data diperoleh melalui teknik observasi, wawancara, dokumentasi, dan telaah pustaka yang berkaitan dengan kajian sufisme. Beberapa teori yang digunakan dalam penelitian ini meliputi, (1) teori spiritualitas Andrew Targowski dan Christopher G. Beehner, (2) teori the sacred and the profane Mircea Eliade, (3) teori challenge and respons Arnold J. Toynbee, (4) teori perkembangan sosial Aldon D. Morris, (5) teori gemeinschaft and gesellschaft Ferdinand Tonnies, (6) teori pushing and pulling Everett S. Lee, dan (7) teori kepemimpinan kharismatik Max weber. Kesimpulan yang diambil dari keseluruhan hasil penelitian antara lain, (1) Latar Belakang terbentuknya kelompok Halaqah Tanpo Asmo adalah karena adanya keinginan dari beberapa masyarakat untuk memiliki wadah yang bisa memberi problem solving melalui jalur spiritual. Halaqah Tanpo Asmo terbentuk sejak pertengahan 2010 di bawah bimbingan Ustaz Imam As’ad dan Kiai Afandi Ahmad. (2) Halaqah Tanpo Asmo memiliki dua aktivitas; internal dan eksternal dan memiliki kontribusi dalam aspek; spiritual dan moral, intelektual, sosial, dan ekonomi. Empat poin yang menjadi ajaran Halaqah Tanpo Asmo adalah, muhasabah, tazkiyat al-nafs, taqarrub ila-Allah, dan mahabbah ila-Allah. (3) Respon masyarakat terhadap Halaqah Tanpo Asmo terbagi dua yaitu, kelompok masyarakat yang pro dan kelompok masyarakat yang kontra dengan premis dan argumen masing-masing.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Reza, Muchamad Alymuchamadalyreza@gmail.comA92217120
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSantosa, Nyong Eka Teguh Imannyongeka@uinsby.ac.id2022127603
Subjects: Sejarah Peradaban Islam
Keywords: Halaqah Tanpo Asmo; Kelompok Sufisme; Rembang.
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Peradaban Islam
Depositing User: Muchamad Aly Reza
Date Deposited: 07 Feb 2021 02:29
Last Modified: 07 Feb 2021 02:29
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/46233

Actions (login required)

View Item View Item