Solidaritas Jam'iyah Sholawat Al-banjari As-shufyani Ma Matholi'ul Anwar Desa Simo Sungelebak Kab.Lamongan : tinjauan teori solidaritas sosial Emile Durkheim ( Tinjauan Teori Solidaritas Sosial Emile Durkheim)

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Anggara, M Nizar Wahyu (2020) Solidaritas Jam'iyah Sholawat Al-banjari As-shufyani Ma Matholi'ul Anwar Desa Simo Sungelebak Kab.Lamongan : tinjauan teori solidaritas sosial Emile Durkheim ( Tinjauan Teori Solidaritas Sosial Emile Durkheim). Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
M. Nizar Wahyu Anggara_I73216047.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini berawal dari ketertarikan peneliti terhadap kekompakan dan solidaritas yang ada di jamiyah sholawat khususnya di jam’iyah as shufyani. Jamiyah as shufyani angotanya beragam ada yang sudah pernah ikut jamiyah sholawat ada yang belum pernah ikut, peneliti melihat jamiyah ini sangat kompak baik itu anggota yang masih aktif serta alumni, oleh karna itu masalah yang diteliti adalah tentang bagaimana bentuk solidaritas social yang ada di jamiyah as shufyani serta apa factor pembentuk solidaritas sosial di jamiyah as shufyani. Penelitian ini dilakukan di jam’iyah as-shufyani, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif informan dan penelitian ini adalah anggota jam’iyah, alumni dan guru. Proses pengumpulan data didapat melalui pengamatan observasi, wawancara dan dokumentasi Teknik dalam melakukan Analisa data menggunakan interaktif yaitu pengumpulan data dan penyajian data, teori yang digunakan yaitu solidaritas sosial mekanik dan organik Emile Durkheim. Hasil penelitian ini menunjukan jam’iyah as shufyani mempunyai peran dalam membentuk solidaritas anggota jam’iyah mengadakan rutinan ndiba’ dan mengadakan milad dengan tujuan menjaga kekompakan serta kerukunan dan faktor-faktor pembentuk solidaritas adalah adanya pembagian kerja pada anggota jam’iyah baik itu mengikuti perlombaan maupun menerima undangan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Anggara, M Nizar Wahyumnizarwahyu@gmail.comI73216047
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSuhartini, Suhartinisuhartini.rofiq@gmail.com2013015801
Subjects: Sosiologi
Keywords: Jam’iyah; Sholawat; dan Solidaritas.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: M Nizar Wahyu Anggara
Date Deposited: 20 Oct 2021 21:53
Last Modified: 20 Oct 2021 21:53
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/50480

Actions (login required)

View Item View Item