Analisis pengaruh Brand Experience, Product Quality, dan Service Quality terhadap Brand Loyalty dengan Customer Satisfaction Sebagai Variabel Intervening : studi pada pelanggan GEPREK BENSU di Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sholikin, Ahmad (2021) Analisis pengaruh Brand Experience, Product Quality, dan Service Quality terhadap Brand Loyalty dengan Customer Satisfaction Sebagai Variabel Intervening : studi pada pelanggan GEPREK BENSU di Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Ahmad Sholikin_G73217073.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian yang berjudul “Analisis Pengaruh Brand Experience, Product Quality, dan Service Quality Terhadap Brand Loyalty Dengan Customer Satisfaction Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Pelanggan GEPREK BENSU di Surabaya)” merupakan penelitian kuantitatif yang dilakukan untuk menjawab sejumlah pertanyaan yang memiliki keterkaitan dengan variabel yang ada pada penelitian. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah kuantitatif, dengan purposive sampling untuk menentukan jumlah pengambilan sampel dengan total 120 responden pada pelanggan Geprek Bensu di Surabaya. Peneliti menggunakan uji asumsi klasik untuk menilai kelayakan data untuk diolah lebih lanjut. Metode analisis data yang dipakai diantaranya adalah uji T, uji F, uji koefisien determinasi, uji analisis jalur (path analysis), dan uji sobel untuk menentukan pengaruh melalui variabel intervening. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial dari brand experience, product quality, dan service quality terhadap customer satisfaction, kemudian juga ditemui pengaruh secara simultan dari brand experience, product quality, dan service quality terhadap customer satisfaction. Selain itu terdapat pula pengaruh dari masing masing product quality, dan service quality terhadap brand loyalty melalui customer satisfaction sebagai intervening, namun brand experience tidak menunjukkan pengaruh terhadap brand loyalty melalui customer satisfaction. Dari penelitian tersebut diharapkan kedepanya para peneliti selanjutnya lebih mengembangkan variabel variabel yang digunakan untuk menjelaskan pengaruh pada brand loyalty.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sholikin, Ahmadahmadsholikin10@gmail.comG73217073
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorFatmah, Fatmah--197507032007012020
Subjects: Ekonomi
Pemasaran
Keywords: Brand Experience; Product quality; Service quality; Custumer satisfaction; Brand loyalty.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: Ahmad Sholikin
Date Deposited: 26 Oct 2021 03:21
Last Modified: 26 Oct 2021 03:22
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/50754

Actions (login required)

View Item View Item