This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Nurdhikriana, Siti (2021) Penerapan teknik kontrak perilaku untuk meningkatkan konsentrasi belajar AL-QUR’AN Siswi SDI Sahabat Berlian Gendong Laren Lamongan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Siti Nurdhikriana_B03217041.pdf Download (1MB) |
Abstract
Dalam menjawab permasalahan tersebut, peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Teknik pengumpulan dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Selanjutnya data dianalisis dengan menggunakan deskriptif komparatif, yakni dengan membandingkan perilaku konseli sebelum, saat dan sesudah dilakukan proses penerapan Teknik Kontrak Perilaku. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan Teknik Kontrak Perilaku dalam upaya meningkatkan konsentrasi belajar pada siswi SDI Sahabat Berlian Gendong Laren Lamongan.Untuk menjelaskan proses dan hasil proses tersebut, peneliti melakukan beberapa tahapan, yakni; Memilih tingkah laku yang diubah menggunakan analisis ABC; Menentukan dan memberikan penguatan;. Dan hasil akhir dari proses konseling ini tergolong berhasil karena dapat memenuhi tiga indikator keberhasilan.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Bimbingan Konseling | ||||||||
Keywords: | Teknik Kontrak Perilaku; Konsentrasi Belajar | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam | ||||||||
Depositing User: | Siti Nurdhikriana | ||||||||
Date Deposited: | 30 Jun 2022 03:43 | ||||||||
Last Modified: | 30 Jun 2022 03:43 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/53680 |
Actions (login required)
View Item |