This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Putri, Solikhah Anugerah (2022) Teknik thought stopping dengan istighfar untuk mengatasi negative thinking pada seorang remaja di Desa Keret Krembung Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Solikhah Anugerah Putri_B93218167 OK.pdf Download (2MB) |
|
Text
Solikhah Anugerah Putri_B93218167 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 16 October 2027. Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses munculnya permasalahan negative thinking pada seorang remaja, mengetahui proses pelaksanaan teknik Thought Stopping untuk menghentikan pemikiran negatif pada seorang remaja dan mengetahui dampak dari penerapan teknik Thought Stopping untuk menghentikan pemikiran negatif dan menanamkan pemikiran yang positif. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif, karena prosedur penelitian akan menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati dan penelitian ini mengarah pada latar dan individu secara holistik. Penelitian kualitatif adalah suatu penelitian yang ditujukan untuk mendeskripsikan dan menganalisis fenomena, peristiwa, aktivitas sosial, sikap, kepercayaan, persepsi, pemikiran orang secara individual maupun kelompok. Hasil dari penerapan teknik Thought Stopping pada inti masalah negative thinking yang mengakibatkan timbulnya sikap kurang interaksi, overthinking dan perkembangan karir yang kurang tepat cenderung berawal dari pemikiran negative konseli. Setelah dilakukannya penerapan teknik Thought Stopping, konseli mulai dapat mengontrol pemikiran negatifnya dan berusaha berfikir positif terhadap suatu hal, berfikiran positif dan bersikap ikhlas serta ber husnudzon terhadap Allah dengan segala yang telah terjadi pada hidup konseli.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Doa dan Zikir | ||||||||
Keywords: | Thought Stopping; istghfar; negative thinking | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam | ||||||||
Depositing User: | Solikhah Anugerah Putri | ||||||||
Date Deposited: | 16 Oct 2024 07:42 | ||||||||
Last Modified: | 16 Oct 2024 07:42 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/57155 |
Actions (login required)
View Item |