Framing berita penistaan agama pada kasus ceramah Muhammad Kace di media detik.com : analisis Framing model Zhongdang Pan dan M.Gerald Kosicki

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Mualifah, Aniqotul (2022) Framing berita penistaan agama pada kasus ceramah Muhammad Kace di media detik.com : analisis Framing model Zhongdang Pan dan M.Gerald Kosicki. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Aniqotul Mualifah_B91218098.pdf

Download (3MB)

Abstract

Dalam skripsi ini akan mengkaji bagaimana framing media detik.com dalam pemberitaan penistaan agama yang dilakukan oleh Muhammad Kace. Jenis Penelitian yang digunakan dalam skripsi adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan analisis framing model Zhongdang Pan dan M.Gerald Kosicki. Dimana dalam model analisis tersebut terdapat empat struktur, yaitu sintaksis, skrip, tematik dan retoris. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa dokumentasi dan observasi.Penelitian ini memberikan hasil sekaligus kesimpulan bahwa media Detik.com melihat kasus penistaan agama yang dilakukan oleh Muhammad Kace ini dari beberapa hal seperti dari segi hukum dan agama dengan menampilkan seorang narasumber yang pas dan melakukan riset yang sesuai dengan angle yang diambil disetiap berita. Narasumber yang diambil pada penulisan berita kali ini banyak dari pakar agama dan pakar hukum. Detik.com mengkonstruksi kasus ini dari segi ahukum dan agama yang mana pelakunya harus diproses secara hukum..Skripsi ini direkomendasikan agar bisa dikaji ulang dengan menggunakan metode analisis lainnya. Agar bisa mem-framing berita dari sebuah media dari perspektif yang berbeda.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Mualifah, Aniqotulb91218098@uinsby.ac.idB91218098
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHakim, LukmanUNSPECIFIED197308212005011004
Subjects: Dakwah > Dakwah, Komunikasi
Dakwah > Dakwah - Media
Komunikasi Dalam Islam
Keywords: Framing; berita; penistaan agama; analisis framing; detik.com; Zhongdang Pan dan M.Gerald Kosicki
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Aniqotul Mualifah
Date Deposited: 23 Nov 2022 03:44
Last Modified: 24 Nov 2022 02:54
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/58134

Actions (login required)

View Item View Item