Citra perempuan dalam media iklan dI Indonesia: kajian semiologi Roland Barthes

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Cindy, Cindy margaretha (2024) Citra perempuan dalam media iklan dI Indonesia: kajian semiologi Roland Barthes. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Cindy Margaretha_3010420005 OK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Cindy Margaretha_3010420005 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 28 June 2027.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini mengidentifikasi perbedaan dalam aspek feminitas berdasarkan jenis kelamin di dalam iklan Indofood, Counterpain, Yakult, dan Obida. Penelitian ini dikaji melalui teori semiotika Roland Barthes yakni menganalisis bentuk feminitas yang terwujud dalam iklan tersebut. Adanya pengaruh iklan terhadap persepsi individu mengenai peran dan fungsi gender. Dalam iklan-ikalan di Indonesia, terdapat resistensi terhadap norma budaya patriarki yang tercermin melalui dialog antar tokoh yang dimainkan. Penelitian ini juga mencoba memahami makna denotasi, konotasi dan sistem penggunaan tanda tekstual lima kode leksia. Oleh karena itu, rumusan masalah dari penelitian ini meliputi: (1) Bagaimana pemaparan makna teori denotasi dan konotasi dalam iklan Indofood versi Cuma Ibu yang Bisa, iklan Counterpain versi Ibu Rumah Tangga, iklan Yakult versi Cintai Ususmu dengan Cinta Ibu, iklan Obida versi Sejak Lama di percaya Ibu di Indonesia? (2) Bagaimana pemaparan kode-kode leksia yang ditemukan dalam iklan-iklan bertema gender di Indonesia dalam iklan gender di Indonesia dalam iklan Indofood versi Cuma Ibu yang Bisa, iklan Counterpain versi Ibu Rumah Tangga, iklan Yakult versi Cintai Ususmu dengan Cinta Ibu, iklan Obida versi Sejak Lama di percaya Ibu di Indonesia?, dan tujuan dari penelitian ini memaparkan mengenai kode-kode leksia dan makna denotasi dan konotasi.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Cindy, Cindy margarethamargcindy27@gmail.com03010420005
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHaris Shofiyuddin, Harisharisshofiyuddin@gmail.com2018048201
Thesis advisorWijaya, Guntur Sektigswijaya1986@gmail.com2024058601
Subjects: Masyarakat
Wanita
Budaya
Keywords: Semiotika; Feminitas; Roland Barthes; Iklan; Indofood; Yakult; Counterpain; Obida
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Sastra Indonesia
Depositing User: Cindy Cindy margaretha Margaretha
Date Deposited: 28 Jun 2024 06:54
Last Modified: 28 Jun 2024 06:54
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/70956

Actions (login required)

View Item View Item