This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Mardiah, Nikmatus Safar (2024) تحليل الذكاء العاطفي في سورة البقرة (دراسة علم الأدب النفس). Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
Nikmatus Safar Mardiah_03020121064 OK.pdf Download (3MB) |
![]() |
Text
Nikmatus Safar Mardiah_03020121064 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 25 February 2028. Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini berfokus pada aspek kecerdasan emosional dalam surat Al-Baqarah. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengungkap bagaimana aspek-aspek seperti kesadaran diri, pengendalian diri, motivasi, empati, dan keterampilan sosial tercermin dalam pesan-pesan Al-Qur'an. Penelitian ini menggunakan teori Kecerdasan Emosional yang dikemukakan oleh Daniel Goleman sebagai landasan analisis. Pendekatan yang digunakan adalah Psikologi Sastra dengan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa Teknik dokumentasi yang melibatkan pemeriksaan berbagai dokumen tertulis. Analisis penelitian ini adalah ayat 160-200 dalam surat Al-Baqarah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Surat Al-Baqarah mengandung banyak nilai yang relevan dengan pengembangan kecerdasan emosional. Peneliti mengambil 41 data dalam surat Al-Baqarah. Data tersebut diklasifikasikan kedalam nilai-nilai kecerdasan emosional meliputi: 16 ayat yang mengandung nilai kesadaran diri, 15 ayat yang mengandung nilai pengendalian diri, 3 ayat yang mengandung nilai motivasi, 3 ayat yang mengandung nilai empati, serta 4 ayat yang mengandung nilai keterampilan sosial.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Bahasa Arab Kecerdasan Psikologi Sastra |
||||||||||||
Keywords: | Kecerdasan Emosional; Surat Al-Baqarah | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||||||
Depositing User: | Nikmatus Safar Mardiah | ||||||||||||
Date Deposited: | 25 Feb 2025 07:29 | ||||||||||||
Last Modified: | 25 Feb 2025 07:29 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/76097 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |