This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Romadloni, Irma (2007) Nilai hadits tentang laknat malaikat pada istri yang tidak patuh pada suami dalam Musnad Ahmad bin Hambal No. 9036. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
E13303040_Irma Romadloni_2007 ok.pdf Download (15MB) |
Abstract
Nusyuz merupakan pembangkangan-pembangkangan yang dilakukan istri daa juga oleh suami. Narnun, pembangkangan disini yang dibahas disini adalah pembangkangan yang dilakukan oleh istri sehingga mengakibatkan terjadinya laknat Malaikat kepada istri tetapi apabila ketidakpatuhan istri unt uk diajak jima' oleh suami tersebut tidak mengakibatkan kemarahan sang suami, maka laknat tersebut tidak akan terjadi. Karena malaikat mengut uknya it u sebagai pct unjuk, bahwa penolakan orang yang berhak mengakibatkan kemurkaan Allah atas orang yang menolak it u. Penelitian ini mencoba menjawab persoalan tentang laknat malaikat pada istri yang tidak pat uh pada suami dalam musnad Ahmad bin Hanbal, unt uk menjawab pertanyaan daJam rumusan masalah bagaimana kualitas hadit s tentang laknat maJai kat pada ist ri yang t idak pat uh pada suami dalam musnad Ahmad bin Hc91.ba1? Bagaimana kehujjahan had.its tersebut? Adapun unt uk membahas permasalahan di alas, diperlukan data primer, yang diperoleh dari buku-buku yang secara khusus membahas tentang inti atau pokok masalah, sedangkan data sekunder, diperoleh dari buku-buku yang digunakan sebagai pendukung permasalahan pokok yang dibahas dan untuk menganalisis data tersebut peneliti menggunakan metode kritik sanad dan metode kritik matan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa hadits tentang laknat malaikat pada istri yang patuh pada suami dalam musnad Ahmad bin Hanbal bemilai Hasan, karena ada satu periwayat yang di tuduh mudallis. Namun, tidak di sebutkan alasannya. Sedangkan dari segi matan dapat di katakan shahih karena tidak bertentangan dengan Al-Qur'an dan akal sehat, sehingga haditsnya dapat dijadikan hujjah dan dapat diamaJkan.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Agama > Agama dan Ilmu Pengetahuan | ||||||||
Keywords: | Laknat malaikat | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Tafsir Hadis | ||||||||
Depositing User: | Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 25 Feb 2025 04:49 | ||||||||
Last Modified: | 25 Feb 2025 04:49 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/78271 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |