This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Ramadhansyah, Ramadhansyah (2006) Radikalisme dalam Islam: tinjauan tentang asal usul, doktrin dan dampaknya terhadap konflik sosial. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
E02301043_Ramadhansyah_2006 ok.pdf Download (12MB) |
Abstract
Masalah yang diteliti dalam skripsi yang berjudul "Radikalisme dalam Islam (tinjauan tentang asal-usul, doktrin, dan dampaknya terhadap konfliksosial)" adalah ( l ) apa yang melatarbelakangi munculnya radikalisme dan bagaimana doktrin atau ide-ide yang menjadi pendapatnya, (2) baga mana dampak gerakan radikalisme Islam terhadap konflik social? Berkenaan dengan itu, dalam skripsi ini menggunakan penelitian kepustakaan (library research). Penelitian ini bertujuan untuk memahami gerakan radikalisme dalarn Islam. Metode yang digunakan adalah deskriptif analisis secara induktif. Metode ini digunakan untuk mencari gambaran tentang munculnya radikalisme. Dalam gerakan tersebut ide-idenya adalah menghendaki globalisasi Islam, dimana ajaran-ajaran Islam berusaha diterapkan dalam berbagai aspek kehidupan. Dalam memperjuangkan gerakannya cenderung dan bahkan menggunakan jalan kekerasan. Dengan jalan kekersan inilah berdampak terhadap munculnya konflik sosial yang terjadi pada Umat Islam baik secara internal maupun eksternal.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Radikal dan Radikalisme | ||||||||
Keywords: | Radikalisme | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Perbandingan Agama | ||||||||
Depositing User: | Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 27 Feb 2025 03:36 | ||||||||
Last Modified: | 27 Feb 2025 03:36 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/78341 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |