This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Almahmudi, Moh. Imam (2006) Air dalam al Quran: studi tafsir tematik. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
![]() |
Text
E03399176_Moh. Imam Almahmudi_2006 ok.pdf Download (15MB) |
Abstract
Skripsi ini adalah hasil peneli::tian kepustakaan untuk menjawab permasalahan; Apa tujuan penciptaan air dan manfaatnya bagi manusia dalam al-Qur'an ? Dalam penelitian ini menggu iaka» jenis penelitian literatur (library research) atau penelitian pustaka. Jadi pengumpulan data dicapai dengan meneliti al- Qur'an -sebagai sumber utaraa- melalui hasil pemikiran para mufassir atau intelektual dalam memahami al-Qur'an, kemudian dianalisa dengan pendekatan metode mawdliiiy Hasil penelitian menjelaskan bahwa Allah menciptakan alam semesta ini dengan segala isinya mempunyai tujuan-tujuan yang bermanfaat bagi manusia. Dalam hal ini air -al-Qur'an mengguaakan lafazh (s:-l.o)- merupakan bagian dari alam semesta yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia, juga mempunyai tujuan dan manfaat yang sangat urger bagi manusia. Diantara tujuan-tujuan Allah menciptakan air adalah membuktikan eksistensi, keesaan dan menunjukkan tanda-tanda kekuasaan-Nya serta membuktikan adanya hari kiamat (hari kebangkitan). Sedangkan manfaat air bagi manµsia adalah menjadi sumber minuman yang segar, sumber-sumber rezeki dan sarana penyucian lahir dan batin serta menjadikan percaya diri.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Tafsir > Tasfir Hadis | ||||||||
Keywords: | Air dalam al Quran | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Tafsir Hadis | ||||||||
Depositing User: | Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 04 Mar 2025 02:43 | ||||||||
Last Modified: | 04 Mar 2025 02:43 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/78443 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |