Pelaksanaan Building Learning Power (BLP) dalam Mengatasi Problem Penyesuaian Sosial Siswa Akselerasi di SMPN 1 Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Umaroh, Aisyah (2012) Pelaksanaan Building Learning Power (BLP) dalam Mengatasi Problem Penyesuaian Sosial Siswa Akselerasi di SMPN 1 Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Aisyah Umaroh_D03208046.pdf

Download (934kB)
Official URL: http://digilib.uinsby.ac.id/id/eprint/9632

Abstract

Dalam Dunia pendidikan siswa akselerasi dipandang lebih unggul dibandingkan dengan siswa regular karena mereka mampu menyelesaikan studinya dengan waktu lebih cepat, tetapi dalam beberapa penelitian siswa akselerasi malah terindikasi memiliki problem terkait dengan penyesuaian sosialnya dan setelah mengali beberapa data, penulis mendapatkan informasi bahwa building learning power mampu mengatasi permasalahan yang dihadapi siswa akselerasi di SMPN 1 SIdoarjo.Skripsi ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif yang menggunakan metode pengumpulan data: observasi, interview, dan dokumentasi. Dan adapun yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah, Kepsek, penanggung jawab akselerasi, penanggung jawab BLP, guru BK, wali kelas, siswa akselerasi. Adapun langkah dalam tekhnik analisis data meliputi reduksi data, display data, dan verifikasi data.Dari hasil penelitian ini, ternyata konsep building learning power merupakan salah satu bentuk inovasi pendidikan yang lebih mengarahkan tujuan pendidikan yang tidak lagi terpaku hanya pada nilai yang akan didapatan tetai lebih dari karakter tangguh yang harus dimiliki siswa. Penulis dapat menyimpulkan bahwa pembelajaran konsep building learning power adalah bagian konsep pembelajaran yang sangat menyenangkan dan sangat efektif diterapkan di sekolah agar potensi yang dimiliki oleh siswa dapat berkembang secara maksimal dengan tetap memprioritaskan moral.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Umaroh, AisyahUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Bimbingan Konseling
Pendidikan > Pluralisme
Keywords: Building Learning Power; Penyesuaian Sosial; Siswa Akselersi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Kependidikan Islam
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 17 Sep 2012
Last Modified: 14 May 2019 07:03
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/9632

Actions (login required)

View Item View Item